“Prabowo dan Kapolri Ditantang Mafia Pasir Galang Batang Kb. Bintan Kepri”

- Jurnalis

Minggu, 7 September 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mafia Pasir Kebal Hukum, Polres Bintan Diduga Bersekongkol

Purnamanews|Bintan Mafia tambang pasir ilegal di Galang Batang dan Kampung Banjar, Teluk Bakau, Kecamatan Gunung Kijang, Kabupaten Bintan, semakin menggila. Aktivitas galian C tanpa izin ini dilakukan terang-terangan, bahkan di tepi jalan raya berjejer puluhan antrian lori, seolah hukum tak lagi berdaya. Minggu, 07 September 2025.

Mesin pengisap pasir berdengung, truk keluar masuk mengangkut hasil galian, hingga alat berat merusak hutan dan pesisir. Namun ironisnya, Polres Bintan hanya jadi penonton.

Nama berinisial Y disebut-sebut sebagai dalang utama, tokoh lama dengan jaringan politik kuat yang diduga menjadi pelindung bisnis pasir haram. Sementara aparat justru memilih menindak pekerja kecil seperti Nababan, tetapi membiarkan Y dan kroninya bebas menguras sumber daya alam.

Baca Juga :  MusrenbangDes Setia Mulya Prioritas Infrastruktur Jalan Utama Dan Ekonomi Berkelanjutan Tahun Anggaran 2027

“Awalnya tambang dikelola warga kecil, tapi tidak kuat. Akhirnya diambil alih orang kuat,” ungkap seorang pekerja tambang.

Sedikitnya tiga titik operasi terdeteksi: Kampung Banjar, Korindo, dan kawasan inti Galang Batang. Padahal, tidak ada satu pun izin resmi dari Dinas ESDM Kepri. Lurah setempat bahkan menegaskan, wilayah tersebut bukanlah kawasan pertambangan sah.

Situasi ini memperkuat dugaan adanya pembiaran sistematis, bahkan ketakutan aparat menghadapi mafia yang punya beking politik. Publik menilai, Polres Bintan bukan sekadar tak mampu, tapi juga sengaja membiarkan tambang ilegal berjalan.

Baca Juga :  10 Destinasi Favorit Pelanggan KA Jarak Jauh dari Daop 2 Bandung Selama Angkutan Nataru 2025/2026

Kini bola panas berada di tangan Presiden Prabowo Subianto dan Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo. Tanpa tindakan tegas, rakyat akan semakin yakin bahwa hukum di Bintan sudah dikuasai jaringan mafia pasir.

📸 Ilustrasi:

Aktivitas tambang pasir ilegal di kawasan Galang Batang, Kampung Bintan. Kegiatan ini diduga berlangsung terang-terangan tanpa izin resmi, sementara aparat seolah tutup mata.

 

 

Berita Terkait

Bersihkan Rumah Allah Pasca Banjir, Polri Dan Warga Bener Meriah Gotong Royong Siapkan Meunasah Sambut Ramadhan
Bupati dan Sekda Mulai Cleaning dan Pembuatan Jalan Plan Sekolah Rakyat, Akan di Bangu Bulan Oktober
Hujan Disertai Angin Kencang Mengakibatkan Satu Unit Rumah Warga Roboh di Kampung Rego Baros RT 12 RW 003, Desa Padasuka, Kecamatan Petir, Kabupaten Serang,
Koramil 02/Matraman Gelar Patroli Siskamling Keliling, Wujud Nyata Sinergi Jaga Keamanan Wilayah
Ditbinmas Polda Metro Jaya Beri Penyuluhan Ke PKK Cipinang Melayu, Bahas Narkoba Hingga Tawuran
Wujud Kepedulian Polri, Polsek Metro Penjaringan Bagikan Ratusan Makanan Siap Saji Kepada Masyarakat
Polsek Pademangan Santuni 14 Anak Yatim Piatu Dan Dhuafa Dalam Jumat Berkah
Gubernur DKI Jakarta Resmikan Taman Kelinci Roci Di Cilincing, Polisi : Berjalan Aman Dan Kondusif
Berita ini 52 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 13:36 WIB

Bersihkan Rumah Allah Pasca Banjir, Polri Dan Warga Bener Meriah Gotong Royong Siapkan Meunasah Sambut Ramadhan

Sabtu, 31 Januari 2026 - 13:00 WIB

Bupati dan Sekda Mulai Cleaning dan Pembuatan Jalan Plan Sekolah Rakyat, Akan di Bangu Bulan Oktober

Sabtu, 31 Januari 2026 - 12:35 WIB

Hujan Disertai Angin Kencang Mengakibatkan Satu Unit Rumah Warga Roboh di Kampung Rego Baros RT 12 RW 003, Desa Padasuka, Kecamatan Petir, Kabupaten Serang,

Sabtu, 31 Januari 2026 - 12:16 WIB

Koramil 02/Matraman Gelar Patroli Siskamling Keliling, Wujud Nyata Sinergi Jaga Keamanan Wilayah

Sabtu, 31 Januari 2026 - 09:09 WIB

Ditbinmas Polda Metro Jaya Beri Penyuluhan Ke PKK Cipinang Melayu, Bahas Narkoba Hingga Tawuran

Berita Terbaru