Polres Nganjuk Tindak Lanjut Dugaan Sabung Ayam di Bagor

- Jurnalis

Minggu, 16 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Purnamanews.comNganjuk – Polres Nganjuk menindaklanjuti laporan masyarakat terkait dugaan praktik sabung ayam di lahan kosong belakang rumah warga di Desa Sugihwaras, Kecamatan Bagor, Kabupaten Nganjuk, Sabtu (15/3).

Setelah dilakukan pengecekan oleh Unit Resmob Sat Reskrim Polres Nganjuk, tidak ditemukan adanya aktivitas perjudian di lokasi tersebut.

Kapolres Nganjuk, AKBP Siswantoro, S.I.K., M.H., menegaskan bahwa pihaknya akan selalu merespons cepat setiap laporan dari masyarakat untuk menjaga keamanan dan ketertiban.

Baca Juga :  Perkuat Sinergi, Kapolres Kediri Kota Terima Silaturahmi Manager PLN UP3 Kediri

“Kami tidak akan memberikan ruang bagi praktik perjudian di wilayah hukum Polres Nganjuk. Masyarakat diharapkan segera melapor jika menemukan aktivitas mencurigakan,” ujarnya.

Kasat Reskrim Polres Nganjuk, AKP Julkifli Sinaga, S.I.K., M.H., menjelaskan bahwa selain melakukan pengecekan, pihaknya juga memberikan imbauan kepada warga agar tidak menjadikan lokasi tersebut sebagai tempat sabung ayam. ”

Baca Juga :  Satlantas Polres Kediri Kota dan Ditlantas Polda Jatim Gelar Pemetaan Blackspot dan Troublespot

“Kami pastikan situasi di lapangan aman dan tidak ditemukan barang bukti terkait,” katanya.

Sebagai langkah preventif, Polres Nganjuk akan terus meningkatkan patroli dan pemantauan di wilayah rawan guna mencegah adanya aktivitas ilegal yang dapat meresahkan masyarakat. (**her )

Berita Terkait

Jelang Pelaksanaan Operasi Keselamatan Semeru 2026, Satlantas Polres Kediri Kota Gelar Doa Bersama
Dibackup Tekab 308, Polsek Pulau Panggung Ungkap Kasus Pencurian Gelang Emas 30 Gram di Ulu Belu
Polsek Pulau Panggung Terima Laporan Remaja Hilang, Ini Ciri-cirinya
Satlantas Polres Kediri Kota Tindak Dua Bus Langgar Marka Lurus 
Kabupaten Bangkalan kembali menorehkan capaian positif di bidang pelayanan dasar.
Sopir Bus Harapan Jaya Jadi Tersangka Kecelakaan Beruntun di Simpang Muning Kediri Kota
Satlantas Polres Kediri Kota Tetapkan Sopir Bus Harapan Jaya Sebagai Tersangka Kecelakaan Beruntun di Muning
Satlantas Polres Kediri Kota dan Ditlantas Polda Jatim Gelar Pemetaan Blackspot dan Troublespot
Berita ini 23 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 15:49 WIB

Jelang Pelaksanaan Operasi Keselamatan Semeru 2026, Satlantas Polres Kediri Kota Gelar Doa Bersama

Kamis, 29 Januari 2026 - 18:35 WIB

Dibackup Tekab 308, Polsek Pulau Panggung Ungkap Kasus Pencurian Gelang Emas 30 Gram di Ulu Belu

Kamis, 29 Januari 2026 - 18:31 WIB

Polsek Pulau Panggung Terima Laporan Remaja Hilang, Ini Ciri-cirinya

Kamis, 29 Januari 2026 - 17:59 WIB

Satlantas Polres Kediri Kota Tindak Dua Bus Langgar Marka Lurus 

Kamis, 29 Januari 2026 - 09:59 WIB

Kabupaten Bangkalan kembali menorehkan capaian positif di bidang pelayanan dasar.

Berita Terbaru

TNI Dan Polri

Korem 051/Wijayakarta Kembali Unjuk Gigi Di Ajang Menembak Nasional

Sabtu, 31 Jan 2026 - 13:59 WIB