SMA Negeri 4 Sintang Gelar Peningkatan Kinerja Pendidik Untuk Perkuat Digital Branding

- Jurnalis

Jumat, 6 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Purnamanews.com – Sintang, Kalbar. Sekolah Menengah Atas Negeri 4 Sintang melaksanakan Peningkatan Kinerja Pendidik dengan mengambil tema “Ramah Digital Branding dan Manajemen Sosial Media Guru” di Ruangan Laboratoriun SMA Negeri 4 Sintang pada Jumat, 6 Desember 2024.

Pada kegiatan tersebut, Kepala SMA Negeri 4 Sintang mengundangan Dinas Kominfo Sintang sebagai narasumber dan dihadiri guru-guru di SMA Negeri 4 Sintang dan admin media sosial SMA Negeri 4 Sintang.

Undang Setiawan Kepala SMA Negeri 4 Sintang menjelaskan bahwa jadi atau tidaknya penghapusan sistem zonasi oleh Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah RI, SMA Negeri 4 Sintang merasa perlu untuk meningkatkan digital branding sekolahnya.
“di era digital ini, kami juga menyadari bahwa kita semua tergantung dengan smartphone. Kami ingin memanfaatkan kondisi ini untuk meningkatkan branding sekolah kami dan mengingatkan guru untuk menggunakan media sosial yang bijak” terang Undang Setiawan“melalui kegiatan ini, saya hanya mau mengingatkan guru di SMA Negeri 4 Sintang untuk bijak dan mampu memanfaatkan media sosial yang positif dan produktif” pesan Undang Setiawan.
“saya juga ingin agar media sosial SMA Negeri 4 Sintang bisa dikelola lebih baik lagi di masa yang akan datang.

Baca Juga :  Ombudsman Kepri Paparkan Kinerja Pengawasan Pelayanan Publik

Dalam rangka memperkuat branding sekolah. SMA Negeri 4 Sintang merupakan sekolah penggerak pertama di Kabupaten Sintang, sehingga ke depan kita akan gencar memposting hal baik yang ada di sekolah kita” terang Undang Setiawan.“Kami juga senang karena jalan utama menuju keraton Sintang sudah diaspal dan jalan masuk ke SMA Negeri 4 Sintang sudah ditinggikan dan diberikan batu kerikil, sehingga akses ke sekolah jauh sudah baik. Sekarang banjir, tetapi karena sudah ditinggikan, sehingga kami aman dan nyaman menuju sekolah” terang Undang Setiawan.

Baca Juga :  Bunda PAUD OKU Timur dr. Sheila Terima Penghargaan Apresiasi Bunda PAUD Dari Kemendikdasmen RI

“Mengapa kita ingin memperkuat digital branding sekolah kami. Karena setelah sistem zonasi dihapus, maka calon siswa-siswi dari manapun bisa masuk ke sekolah kita. Dan, anak yang tinggal dekat sekolah kita, belum tentu mau masuk ke sekolah kita ini. Maka kita akan memperkuat digital branding” terang Undang Setiawan.

Muhammadin/Red

Berita Terkait

Hujan Disertai Angin Kencang Mengakibatkan Satu Unit Rumah Warga Roboh di Kampung Rego Baros RT 12 RW 003, Desa Padasuka, Kecamatan Petir, Kabupaten Serang,
Pemutihan PKB Batam Berlanjut, Denda dan BBNKB II Tetap Dihapus
Kapolsek Gunungkencana Salurkan Bantuan Sosial kepada Warga Terdampak Longsor
Bhabinkamtibmas Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Giat Silaturahmi Ke Pemilik Rongsok di Cijoro Bendungan
Sinergi TNI–Polri, Wakil Panglima TNI Tinjau Pemulihan Pascabanjir Aceh Tamiang
Kodim 0602/Serang Siapkan TMMD 127, Fokus Infrastruktur dan Ketahanan Pangan Desa
Polsek Pulau Panggung Terima Laporan Remaja Hilang, Ini Ciri-cirinya
Terpantau Langgar Marka Jalan Lurus, Bus Antarkota Milik PO Bagong Ditindak Satlantas Polres Kediri Kota
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 31 Januari 2026 - 12:35 WIB

Hujan Disertai Angin Kencang Mengakibatkan Satu Unit Rumah Warga Roboh di Kampung Rego Baros RT 12 RW 003, Desa Padasuka, Kecamatan Petir, Kabupaten Serang,

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:33 WIB

Pemutihan PKB Batam Berlanjut, Denda dan BBNKB II Tetap Dihapus

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:21 WIB

Kapolsek Gunungkencana Salurkan Bantuan Sosial kepada Warga Terdampak Longsor

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:11 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Giat Silaturahmi Ke Pemilik Rongsok di Cijoro Bendungan

Jumat, 30 Januari 2026 - 11:47 WIB

Sinergi TNI–Polri, Wakil Panglima TNI Tinjau Pemulihan Pascabanjir Aceh Tamiang

Berita Terbaru

TNI Dan Polri

Korem 051/Wijayakarta Kembali Unjuk Gigi Di Ajang Menembak Nasional

Sabtu, 31 Jan 2026 - 13:59 WIB