Pengamanan Tabligh Akbar di Sintang, Polisi Akan Perketat Pengamanan di Ex Bandara Susilo

- Jurnalis

Sabtu, 27 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Purnamanews.com – Sintang,Kalbar. Polres Sintang siagakan personel kawal pagelaran Tabligh Akbar Al Habib Mahdi BIN Hamzah Assegaf yang berlokasi di Ex Lapter Susilo Sintang, Jumat (26/7).

Sebelum pengamanan, beberapa waktu lalu Polres Sintang juga telah menggelar rapat koordinasi bersama sejumlah stakeholder terkait dalam memastikan kesiapan seluruh unsur pengamanan.

Kapolres Sintang AKBP I Nyoman Budi Artawan, S.H, S.I.K., M.M menegaskan bahwa persiapan pengamanan akan dilakukan secara menyeluruh demi kelancaran kegiatan serta keamanan masyarakat.

Baca Juga :  Personil Polsek Wanasalam dan Instansi Terkait Tinjau Lokasi Terdampak Banjir di Kampung Gendulen

Ia mengatakan selain personel Kepolisian, pihaknya juga akan di back up oleh TNI, Pol PP, Dinas Perhubungan dan sejumlah unsur terkait.

“Pengamanan akan dilakukan secara terbuka dan tertutup serta pengaturan arus lalu lintas di sekitar lokasi. Jadi, anggota nanti ditempatkan pada titik-titik yang sudah ditentukan,” ungkap AKBP I Nyoman.

“Kita sebelumnya sudah melakukan koordinasi dengan pihak terkait guna memaksimalkan pengamanan di lokasi” Sambungnya.

Baca Juga :  Peringati Hari Gerakan Sejuta Pohon, Dandim 0602/Serang Tekankan Pentingnya Pelestarian Lingkungan

Guna mensukseskan kegiatan, pihaknya juga akan memperketat pengamanan hingga pengawalan.

“Dari panitia juga sudah menyampaikan rundown acara tabligh akbar, sehingga ini menjadi acuan dan kita dari Kepolisian dan lainnya dapat mempersiapkan semuanya dengan matang dari segi keamanan” Ujar Kapolres.

Ia berharap masyarakat juga dapat berkerjasama dalam menjaga ketertiab selama jalannya kegiatan tabligh akbar.

 

Ahmad Sukri/Red

Berita Terkait

Hujan Disertai Angin Kencang Mengakibatkan Satu Unit Rumah Warga Roboh di Kampung Rego Baros RT 12 RW 003, Desa Padasuka, Kecamatan Petir, Kabupaten Serang,
Pemutihan PKB Batam Berlanjut, Denda dan BBNKB II Tetap Dihapus
Kapolsek Gunungkencana Salurkan Bantuan Sosial kepada Warga Terdampak Longsor
Bhabinkamtibmas Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Giat Silaturahmi Ke Pemilik Rongsok di Cijoro Bendungan
Sinergi TNI–Polri, Wakil Panglima TNI Tinjau Pemulihan Pascabanjir Aceh Tamiang
Kodim 0602/Serang Siapkan TMMD 127, Fokus Infrastruktur dan Ketahanan Pangan Desa
Polsek Pulau Panggung Terima Laporan Remaja Hilang, Ini Ciri-cirinya
Terpantau Langgar Marka Jalan Lurus, Bus Antarkota Milik PO Bagong Ditindak Satlantas Polres Kediri Kota
Berita ini 57 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:33 WIB

Pemutihan PKB Batam Berlanjut, Denda dan BBNKB II Tetap Dihapus

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:21 WIB

Kapolsek Gunungkencana Salurkan Bantuan Sosial kepada Warga Terdampak Longsor

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:11 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Giat Silaturahmi Ke Pemilik Rongsok di Cijoro Bendungan

Jumat, 30 Januari 2026 - 11:47 WIB

Sinergi TNI–Polri, Wakil Panglima TNI Tinjau Pemulihan Pascabanjir Aceh Tamiang

Jumat, 30 Januari 2026 - 11:12 WIB

Kodim 0602/Serang Siapkan TMMD 127, Fokus Infrastruktur dan Ketahanan Pangan Desa

Berita Terbaru

TNI Dan Polri

Korem 051/Wijayakarta Kembali Unjuk Gigi Di Ajang Menembak Nasional

Sabtu, 31 Jan 2026 - 13:59 WIB