Ciptakan Lingkungan Aman Dan Kondusif, Koramil 07/Cipayung Gelar Patroli/Siskamling Keliling Bersama Komduk Di Wilayah Setu

- Jurnalis

Selasa, 20 Januari 2026

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta Timur – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan, Koramil 07/Cipayung menggelar kegiatan Patroli/Siskamling Keliling bersama Komduk yang berlangsung di Pos Kamling RT 003 RW 001 Kelurahan Setu, Kecamatan Cipayung, Jakarta Timur. Senin malam (19/1/2026).

Kegiatan ini menjadi wujud nyata sinergitas antara aparat kewilayahan dan masyarakat serta diharapkan tercipta lingkungan yang aman, nyaman dan kondusif.

Patroli/Siskamling tersebut melibatkan personel Koramil 07/Cipayung, Polsek Cipayung, Satpol PP Kecamatan Cipayung, FKDM, unsur organisasi masyarakat, serta warga setempat yang turut aktif menjaga keamanan lingkungan.

Baca Juga :  Truk Kontainer Mogok Di Penjaringan, Polisi Gerak Cepat Urai Kemacetan Lalu Lintas

Suasana kebersamaan tampak jelas selama kegiatan berlangsung. Aparat dan warga menyusuri wilayah sambil berdialog langsung, bertukar informasi, serta memetakan potensi kerawanan yang ada di lingkungan sekitar.

Batuud Koramil 07/Cipayung Peltu Imam dalam keterangannya menyampaikan himbauan kepada masyarakat agar senantiasa meningkatkan kewaspadaan, terutama di tengah meningkatnya intensitas curah hujan yang berpotensi menimbulkan gangguan keamanan maupun bencana lingkungan.

Baca Juga :  Dandim 0502/JU Monitoring Perayaan Malam Tahun Baru Di Jakarta Utara

“Kami mengajak masyarakat untuk terus berkoordinasi dengan para stakeholder terkait, khususnya dalam mengantisipasi titik-titik rawan di wilayah,” ujar Batuud.

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Jurnalis : M.Irsyad Salim

Sumber Pendim 0505/JT

Berita Terkait

Polres Pelabuhan Tanjung Priok Gelar Upacara Penganugerahan Tanda Kehormatan Satyalancana Pengabdian
Kapolsek Bekasi Barat Ajak Warga Cegah Tawuran Saat Jumat Keliling
Pemutihan PKB Batam Berlanjut, Denda dan BBNKB II Tetap Dihapus
Polsek Pademangan Dengarkan Keluhan Warga Dalam Jumat Curhat
Polsek Pademangan Himbau Warga Waspada Di Musim Hujan Saat Patroli Jalan Kaki
Kapolres Metro Jakarta Utara : Isra Miraj 1447 Hijriah Momentum Perkuat Pelayanan Polri Yang Humanis
Tim SAR Brimob Polda Metro Evakuasi Ibu-Ibu Yang Tenggelam Di Danau Bekasi
Polres Metro Bekasi Kota Terjunkan Personel Dan Salurkan 500 Paket Makanan Untuk Korban Banjir Di Teluk Pucung
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 18:13 WIB

Polres Pelabuhan Tanjung Priok Gelar Upacara Penganugerahan Tanda Kehormatan Satyalancana Pengabdian

Jumat, 30 Januari 2026 - 14:43 WIB

Kapolsek Bekasi Barat Ajak Warga Cegah Tawuran Saat Jumat Keliling

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:33 WIB

Pemutihan PKB Batam Berlanjut, Denda dan BBNKB II Tetap Dihapus

Jumat, 30 Januari 2026 - 12:49 WIB

Polsek Pademangan Dengarkan Keluhan Warga Dalam Jumat Curhat

Jumat, 30 Januari 2026 - 12:41 WIB

Polsek Pademangan Himbau Warga Waspada Di Musim Hujan Saat Patroli Jalan Kaki

Berita Terbaru