Bakti Religi Polsek Tarokan berlanjut dengan Sambung Roso, Tingkatkan Keharmonisan Internal

- Jurnalis

Jumat, 21 November 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PURNAMA NEWS.COM | KEDIRI KOTA – Polsek Tarokan Polres Kediri Kota melaksanakan Bakti Religi di Masjid Al Fatah Dusun Sukorejo, Desa Tarokan, Kecamatan Tarokan. Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Kapolsek Tarokan IPTU Ibnu Sa’i, S.H., dan dilanjutkan dengan olahraga bersama, Jum’at (21/11).

Kegiatan diawali dengan apel persiapan. Kapolsek dalam arahannya menyampaikan ucapan terima kasih kepada personel serta mengingatkan pentingnya kehadiran Polri di tengah masyarakat.

Baca Juga :  Kreatif Tanpa Narkoba ! Kapolsek Pesantren Ajak Generasi Muda Bangun Masa Depan Bersih dan Berprestasi 

“Bakti religi ini wujud kepedulian kita terhadap sarana ibadah. Kita ingin masyarakat dapat menjalankan Sholat Jumat dengan nyaman dan tenang. Semoga kegiatan ini menjadi amal kebaikan bagi kita semua,” ujar Kapolsek.

Setelah doa bersama, personel melaksanakan pembersihan area masjid yang akan digunakan untuk ibadah Sholat Jumat, mulai dari lantai masjid hingga lingkungan sekitar.

Baca Juga :  Satbinmas Polres Kediri Kota Gelar ‘ Rabu Berguru ’, Ajak Anggota dan Pelajar Tingkatkan Wawasan di Perpustakaan Kota

Usai bersih-bersih kegiatan dilanjutkan olahraga bersama dan diakhiri dengan sambung roso, sebagai sarana mempererat rasa keakraban, kebersamaan, dan kekeluargaan antar anggota Polsek Tarokan.

Kegiatan ini menjadi salah satu bentuk nyata komitmen Polsek Tarokan dalam menjaga kedekatan dengan masyarakat sekaligus memperkuat soliditas internal melalui momentum kebersamaan yang positif.

 

Pewarta : Hernowo

Berita Terkait

Pemerintah Kabupaten Sampang dan PETRONAS Indonesia Perkuat Sinergi dalam Pengembangan Talenta Lokal
e-PPID Polri Hadir dengan Wajah Baru: Akses Informasi Resmi Kini Satu Pintu, Cepat, dan Transparan
Tingkatkan Smart Policing, Lemdiklat Polri Tambah Tiga Pusat Studi Strategis
STIK Lemdiklat Polri Resmikan Tiga Pusat Studi Baru untuk Perkuat Transformasi Ilmu Kepolisian
Lewat Sosialisasi P4GN, Kapolsek Pesantren Tanamkan Kesadaran Bahaya Narkoba Sejak Dini
Kreatif Tanpa Narkoba ! Kapolsek Pesantren Ajak Generasi Muda Bangun Masa Depan Bersih dan Berprestasi 
Pelaksanaan Program SATKAMLING ‘ SIAP ‘ di Ngletih Kediri Kota : Kapolsek Pesantren Tekankan Peran Aktif Warga dalam Jaga Lingkungan
Polri Peragakan Model Pelayanan Unjuk Rasa Terbaru pada Apel Kasatwil 2025, Dirsamapta: “Semua Tindakan Harus Sesuai Prosedur dan Berbasis HAM”
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 18:03 WIB

e-PPID Polri Hadir dengan Wajah Baru: Akses Informasi Resmi Kini Satu Pintu, Cepat, dan Transparan

Kamis, 27 November 2025 - 17:58 WIB

Tingkatkan Smart Policing, Lemdiklat Polri Tambah Tiga Pusat Studi Strategis

Kamis, 27 November 2025 - 17:54 WIB

STIK Lemdiklat Polri Resmikan Tiga Pusat Studi Baru untuk Perkuat Transformasi Ilmu Kepolisian

Kamis, 27 November 2025 - 16:06 WIB

Lewat Sosialisasi P4GN, Kapolsek Pesantren Tanamkan Kesadaran Bahaya Narkoba Sejak Dini

Kamis, 27 November 2025 - 12:35 WIB

Kreatif Tanpa Narkoba ! Kapolsek Pesantren Ajak Generasi Muda Bangun Masa Depan Bersih dan Berprestasi 

Berita Terbaru

Uncategorized

Bupati dan wakil Bupati Respon Cepat Tangani Warga Terdampar Banjir

Kamis, 27 Nov 2025 - 22:08 WIB