Polsek Cengkareng Salurkan 25 Paket Bansos Untuk Ojek Pangkalan Bojong Indah

- Jurnalis

Sabtu, 15 November 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta Barat – Dalam upaya menghadirkan kehadiran Polri yang humanis dan dekat dengan masyarakat, Polsek Cengkareng Polres Metro Jakarta Barat kembali melaksanakan kegiatan Jum’at Peduli – Jaga Jakarta Berbagi Kasih, Jumat (14/11/2025).

Kegiatan berlangsung di pangkalan ojek Stasiun Bojong Indah, Kelurahan Rawa Buaya, Kecamatan Cengkareng.

Dipimpin oleh Panit Binmas Ipda Tono, S.H., bersama Bhabinkamtibmas Aipda Achmad Haris dan Aipda A. Kosasi, jajaran Polsek Cengkareng menyalurkan 25 paket bantuan sosial kepada para pengemudi ojek pangkalan.

Baca Juga :  Wakapolri Raih Penghargaan Kepemimpinan Publik Dari Fakultas Hukum Universitas Brawijaya

Bantuan ini menjadi wujud nyata kepedulian Polri terhadap warga yang sehari-hari menggantungkan hidup dari pekerjaan di sektor informal.

Kapolsek Cengkareng Kompol Fernando Saharta Saragi, S.I.K, melalui jajarannya, menegaskan bahwa kegiatan ini merupakan instruksi langsung agar anggota Polri selalu hadir di tengah masyarakat, mendengarkan keluh kesah, dan memberikan manfaat nyata.

“Polisi harus peduli, karena kepedulian adalah fondasi terciptanya situasi yang aman dan kondusif,” ujarnya saat dikonfirmasi, Sabtu (15/11/2025).

Warga dan para pengemudi ojek pun menyambut kegiatan ini dengan penuh rasa syukur.

Baca Juga :  Operasi Zebra 2025, Polda Metro Jaya Hadir Untuk Keselamatan Masyarakat

Kehadiran polisi di tengah mereka bukan hanya membawa bantuan, tapi juga menghadirkan rasa nyaman, silaturahmi, serta harapan bahwa suasana kebersamaan antara Polri dan masyarakat terus terjaga.

Melalui program Jum’at Peduli ini, Polsek Cengkareng berharap hubungan baik dengan warga semakin erat, dan kehadiran Polri dapat terus menjadi sumber kepercayaan dan keteduhan bagi masyarakat.

 

 

 

 

 

 

 

 

Jurnalis : M.Irsyad Salim

( *Humas Polres Metro Jakarta Barat* )

Berita Terkait

Yayasan Kartika Jaya Koordinator Kodim 0501/JP Cabang XVIII Jayakarta Memperingati Hari Guru Nasional Tahun Ajaran 2025/2026
Tim Percepatan Reformasi Polri Serap Aspirasi Dari Berbagai Ormas Dan LSM
Ombudsman Kepri Desak PT BIB Percepat Pembangunan Terminal Dua Bandara Hang Nadim
Polsek Metro Penjaringan Berikan Pengamanan Ketat Saat Wakil Gubernur Tinjau Kawasan PIK
Patroli Jalan Kaki Polsek Pademangan Perketat Keamanan Di ITC Mangga Dua
Bhabinkamtibmas Taman Sari Laksanakan Patroli Jalan Kaki, Himbau Warga Waspada Jambret Dan Curanmor
Program Polisi Sahabat Anak Ajak Murid PAUD Ceria Belajar Tertib Dan Berikan Edukasi Bermanfaat
Wujudkan Satuan Bersih Narkoba, Prajurit Dan PNS Korem 052/Wkr Ikuti Penyuluhan Dan Tes Urine
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 25 November 2025 - 20:54 WIB

Yayasan Kartika Jaya Koordinator Kodim 0501/JP Cabang XVIII Jayakarta Memperingati Hari Guru Nasional Tahun Ajaran 2025/2026

Selasa, 25 November 2025 - 20:41 WIB

Tim Percepatan Reformasi Polri Serap Aspirasi Dari Berbagai Ormas Dan LSM

Selasa, 25 November 2025 - 17:24 WIB

Ombudsman Kepri Desak PT BIB Percepat Pembangunan Terminal Dua Bandara Hang Nadim

Selasa, 25 November 2025 - 16:42 WIB

Polsek Metro Penjaringan Berikan Pengamanan Ketat Saat Wakil Gubernur Tinjau Kawasan PIK

Selasa, 25 November 2025 - 16:37 WIB

Patroli Jalan Kaki Polsek Pademangan Perketat Keamanan Di ITC Mangga Dua

Berita Terbaru

Hukum Dan Kriminal

Polsek Ngronggot Bongkar Lokasi Diduga Perjudian Sabung Ayam di Klurahan

Selasa, 25 Nov 2025 - 21:10 WIB