Bupati Aceh Barat Tinjau Langsung Rumah Sakit Roboh pelafon Akibat Hujan Deras

- Jurnalis

Sabtu, 18 Oktober 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Purnamanews.com Meulaboh – Aceh Barat, Hujan deras yang mengguyur Aceh Barat sejak kemarin sore menyebabkan plafon Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Cut Nyak Dhien Meulaboh roboh. Beruntung, tidak ada korban jiwa dalam insiden tersebut.18/ 10/ 2025.

 

Bupati Aceh Barat, Tarmizi, langsung meninjau lokasi kejadian dan memastikan pasien telah dipindahkan ke tempat yang lebih aman. “Saya minta pihak rumah sakit segera memperbaiki ruangan yang rusak dan memastikan keamanan pasien tetap menjadi prioritas utama,” ujar Bupati Tarmizi.

Baca Juga :  Ribuan Pengunjung Padati Pembukaan PKAB Meulaboh Ke-437 di Iringi Berbagai Atraksi Kebudayaan dan Kesenian Aceh Barat.

 

“Kepala Direktur RSUD Cut Nyak Dhien, Dr. Ilum Anam, saat dikomfirmasi media purnama, menjelaskan bahwa air hujan masuk ke plafon melalui talang air yang tersumbat, menyebabkan ambruknya plafon. Pihak rumah sakit segera mengambil langkah-langkah untuk memperbaiki kerusakan dan memastikan pelayanan kesehatan tetap berjalan lancar tuturnya.

Baca Juga :  “Kapolres dan Bupati Bintan Disorot, Aspan Cs Diduga Bebas Jalankan Galian C, di Kab. Bintan Tambang Pasir Liar Seputaran Kek Kampung Banjar dan Titik Lainnya”

 

Berita Terkait

Berlubang Jalan Hang Tuah Jadi Korban Tambang Bauksit Ilegal, Publik Pertanyakan Sikap Polda Kepri
Bupati Tarmizi SP dan Wakil Said Fadhel SH Salurkan Bantuan Logistik Pada Dapur Umum Suak Indrapuri.
BPBD Aceh Barat Himbau Warga Waspada Intensitas Hujan Lebat dan Genanga Air yang Tinggi.
Ketua DPRK Siti Ramazan, Dorong Koordinasi Lintas Sektor untuk Percepatan Penanganan Bencana
“Galang Batang, Kek dan Sekitanya Digerogoti Mafia Pasir, Publik Soroti Sikap Diam Kapolres dan Bupati”
Bupati Dan PUPR Tinjau Jalan RGM Putus Akiban Hujan Lebat Dan Intensi Air Tinggi, Rantau Panyang Timur
“Kapolres dan Bupati Bintan Disorot, Aspan Cs Diduga Bebas Jalankan Galian C, di Kab. Bintan Tambang Pasir Liar Seputaran Kek Kampung Banjar dan Titik Lainnya”
Perampok Sadis Di Desa Klampis Brebes Beraksi Di siang bolong, Lukai korban dan ‎Gasak uang dan 2 unit Hp
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 19:56 WIB

Berlubang Jalan Hang Tuah Jadi Korban Tambang Bauksit Ilegal, Publik Pertanyakan Sikap Polda Kepri

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 19:22 WIB

Bupati Tarmizi SP dan Wakil Said Fadhel SH Salurkan Bantuan Logistik Pada Dapur Umum Suak Indrapuri.

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 16:11 WIB

BPBD Aceh Barat Himbau Warga Waspada Intensitas Hujan Lebat dan Genanga Air yang Tinggi.

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 13:56 WIB

Ketua DPRK Siti Ramazan, Dorong Koordinasi Lintas Sektor untuk Percepatan Penanganan Bencana

Sabtu, 18 Oktober 2025 - 13:44 WIB

Bupati Aceh Barat Tinjau Langsung Rumah Sakit Roboh pelafon Akibat Hujan Deras

Berita Terbaru

Business

Pemerintah Dorong Tata Kelola Tambang Berkelanjutan

Sabtu, 18 Okt 2025 - 18:29 WIB