Foundation Nggak Flawless? Bisa Jadi Karena Tools yang Kamu Pakai

- Jurnalis

Jumat, 26 September 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta 2025 – Banyak orang fokus pada kualitas foundation ketika bicara soal hasil makeup yang flawless. Padahal, faktor penentu lain yang nggak kalah penting adalah tools yang dipakai. Makeup puff misalnya, bisa jadi kunci utama untuk hasil foundation yang lebih rata, halus, dan tahan lama.

Puff yang tepat membantu menyerap produk secukupnya, membaurkan foundation tanpa streak, sekaligus memberikan hasil yang natural. Nah, kalau kamu lagi cari puff terbaik, berikut 5 rekomendasi makeup puff internasional yang bisa jadi andalan:

1. Beautyblender Original Sponge – pionir makeup sponge yang terkenal dengan teksturnya yang empuk dan hasil seamless.

Baca Juga :  Pasar Kripto Bergelora Usai The Fed Pangkas Suku Bunga, Bitcoin dan Aset Lain Bergerak Naik

2. Real Techniques Miracle Complexion Sponge – favorit banyak MUA berkat bentuknya yang multifungsi dengan sisi flat dan rounded.

3. Fenty Beauty Precision Makeup Sponge – hadir dengan bentuk unik untuk menjangkau area sulit sekaligus memberi hasil smooth.

4. Morphe Highlight & Contour Beauty Sponge – andalan untuk build coverage dan memberi hasil profesional.

5. Jacquelle Power Puff – puff inovatif dari brand lokal dengan kualitas internasional. Didesain ultra-soft dengan teknologi air-cushion, puff ini bikin foundation lebih menempel sempurna tanpa bikin wajah cakey. Plus, harganya tetap affordable untuk Gen Z!

Baca Juga :  Peluang dan Tantangan Perekrutan Karyawan di Bali untuk Perusahaan Internasional

Jadi, sebelum menyalahkan foundation kamu, coba cek dulu tools yang dipakai. Karena flawless finish bukan hanya soal produk, tapi juga cara mengaplikasikannya.

Tentang JacquelleJacquelle adalah brand kosmetik lokal yang mengusung nilai young, creative, and functional beauty. Dengan desain produk yang unik dan kualitas premium, Jacquelle hadir untuk mendukung Gen Z menjalani keseharian mereka dengan percaya diri dan penuh warna.

Contact

Email: Info@jacquelle.com

Instagram: @jacquelle_official

https://www.jacquelle.com/

Artikel ini juga tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Triwulan III 2025, KA Makassar–Parepare Tumbuh 10,89% : Pendorong Mobilitas, Ekonomi dan Wisata Sulawesi Selatan
KAI Daop 1 Jakarta Kolaborasi dengan Kecamatan Sawah Besar Lakukan Penertiban Bangunan Liar
Tantangan dan Kesalahan Umum Investor Reksa Dana Pemula
KAI Daop 1 Jakarta dan Polda Metro Jaya Tandatangani Pedoman Kerja Teknis Pengamanan Stasiun Gambir
Diversifikasi Usaha, Holding Perkebunan Nusantara Optimalkan Kebun Karet Tak Produktif Jadi Agrowisata Edukatif
Deforestasi Indonesia Masih Meningkat, Inisiatif Pemulihan Hutan Mendesak Diperkuat
Bittime Gandeng Kuningan City Mall Gelar Crypto 101: Get to Know Web3 Ecosystem
Penerimaan Mahasiswa Baru SATU UNIVERSITY: Panduan Lengkap untuk Calon Pendaftar
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 1 Oktober 2025 - 21:29 WIB

Triwulan III 2025, KA Makassar–Parepare Tumbuh 10,89% : Pendorong Mobilitas, Ekonomi dan Wisata Sulawesi Selatan

Rabu, 1 Oktober 2025 - 19:20 WIB

KAI Daop 1 Jakarta Kolaborasi dengan Kecamatan Sawah Besar Lakukan Penertiban Bangunan Liar

Rabu, 1 Oktober 2025 - 18:08 WIB

Tantangan dan Kesalahan Umum Investor Reksa Dana Pemula

Rabu, 1 Oktober 2025 - 16:26 WIB

Diversifikasi Usaha, Holding Perkebunan Nusantara Optimalkan Kebun Karet Tak Produktif Jadi Agrowisata Edukatif

Rabu, 1 Oktober 2025 - 15:46 WIB

Deforestasi Indonesia Masih Meningkat, Inisiatif Pemulihan Hutan Mendesak Diperkuat

Berita Terbaru

Business

Tantangan dan Kesalahan Umum Investor Reksa Dana Pemula

Rabu, 1 Okt 2025 - 18:08 WIB