Wali Kota Tegal Hadiri Temu Kangen Paguyuban Awak Radio Siaran Tegal Raya

- Jurnalis

Senin, 5 Mei 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wali Kota Tegal Hadiri Temu Kangen Parastera

 

Purnama news. Com -Tegal.Wali Kota Tegal, Dedy Yon Supriyono menghadiri acara Temu Kangen Paguyuban Awak Radio Siaran Tegal Raya (Parastera) yang berlangsung di Rumah Makan Dapoer Tempo Doeloe, Kecamatan Margadana Kota Tegal, Sabtu (3/5) siang.

 

Acara tersebut dihadiri oleh para awak radio dari tiga wilayah yang meliputi Kota Tegal, Kabupaten Tegal dan Kabupaten Brebes. Selain itu hadir juga Wakil Wali Kota Tegal periode 2004-2009, Maufur.

 

Ketua Parastera, Yono Daryono dalam sambutannya menyampaikan kegembiraannya dan rasa haru dapat bertemu dengan kawan-kawan lama dan juga atas kehadiran Wali Kota Tegal.

Baca Juga :  Selama Angkutan Nataru 2025/2026, KAI Daop 2 Bandung Amankan 273 Barang Tertinggal Pelanggan

 

“Ini salah satu bentuk kerinduan kawan-kawan terhadap profesinya yang dulu pernah dilakukan, karena sebagian besar stasiun radionya sekarang sudah tidak ada,” kata purna tugas Bagian Humas dan Protokol Setda Kota Tegal itu.

 

Yono yang pernah menjadi Ketua Dewan Kesenian Kota Tegal dua periode menginginkan bahwa kegiatan temu kangen ini dapat berlanjut dengan membentuk suatu organisasi yang bermanfaat.

 

“Sehingga saya kepada teman-teman mengatakan bahwa selepas temu kangen ini kita tetap akan melanjutkan. Kita akan buat suatu organisasi atau yayasan dimana yayasan itu akan bisa mengembangkan bakat-bakat tertentu yang dimiliki oleh kawan-kawan semuanya,” ujarnya.

Baca Juga :  School of Design BINUS UNIVERSITY Hadirkan Ruang Hiburan dan Edukasi Publik Inklusif melalui Projection Mapping

 

Wali Kota Tegal, Dedy Yon Supriyono dalam kesempatannya mengucapkan selamat untuk Parastera Tegal Raya. Dedy Yon berharap silaturahmi antara pengurus dan anggota Parastera dapat terus terjalin.

 

“Saya mengucapkan selamat, bravo untuk parastera Brebes, Tegal, Slawi atau Tegal Raya. Mudah-mudahan silaturahmi ini bisa terjalin dan kita harapkan kegiatan-kegiatan seperti ini dapat terus berkelanjutan,” pungkasnya.

 

(Sumber Humas Kota Tegal/red Faerus)

Berita Terkait

Diduga Terjadi Kebakaran limbah sabut kelapa Yang Di kelola Santo ,Membuat masyarakat Resa Dan kawatir ,Serta Izin Di Pertanyakan 
Camat Wawaykarya Preseden Buruk : H.Samsul Bahri S.H Bagi Keterbukaan Informasi Publik Ketika Dikonfirmasi Malah Intimidasi Wartawan.
Pemutihan PKB Batam Berlanjut, Denda dan BBNKB II Tetap Dihapus
Sinergi TNI–Polri, Wakil Panglima TNI Tinjau Pemulihan Pascabanjir Aceh Tamiang
Kolaborasi Seni di Tahun Kuda Api: K Mall at Menara Jakarta Gandeng Linda Gallery
Pastikan Kondisi Keamanan Stasiun Aman dan Terkendali, KAI Services Gelar Pembinaan Petugas Keamanan di Wilayah Regional 6 Yogyakarta
Warga Paya Dua Kembali Beri Amanah Tuk Sultan Ibrahim Memimpin Gampong Enam Tahun ke Depan
TRCPPA INDONESIA MENDUKUNG PENUH KEPOLISIAN REPUBLIK INDONESIA UNTUK TETAP BERADA DI BAWAH PIMPINAN PRESIDEN
Berita ini 55 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 18:08 WIB

Diduga Terjadi Kebakaran limbah sabut kelapa Yang Di kelola Santo ,Membuat masyarakat Resa Dan kawatir ,Serta Izin Di Pertanyakan 

Jumat, 30 Januari 2026 - 15:51 WIB

Camat Wawaykarya Preseden Buruk : H.Samsul Bahri S.H Bagi Keterbukaan Informasi Publik Ketika Dikonfirmasi Malah Intimidasi Wartawan.

Jumat, 30 Januari 2026 - 13:33 WIB

Pemutihan PKB Batam Berlanjut, Denda dan BBNKB II Tetap Dihapus

Jumat, 30 Januari 2026 - 11:47 WIB

Sinergi TNI–Polri, Wakil Panglima TNI Tinjau Pemulihan Pascabanjir Aceh Tamiang

Jumat, 30 Januari 2026 - 06:14 WIB

Kolaborasi Seni di Tahun Kuda Api: K Mall at Menara Jakarta Gandeng Linda Gallery

Berita Terbaru