Kapolsek Pesantren Bagikan Sembako untuk Warga yang Membutuhkan

- Jurnalis

Rabu, 26 Maret 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Purnamanews.com | Kediri Kota – Di bulan suci Ramadhan, berbagai aksi kebaikan dilakukan oleh banyak pihak, termasuk aparat kepolisian. Salah satu yang mencuri perhatian adalah kegiatan sosial yang dilakukan oleh Kapolsek Pesantren, Kompol Siswandi. Bersama anggota, dirinya membagikan sembako untuk masyarakat yang membutuhkan, baik Abang becak dan yang jualan di pinggir – pinggir jalan.

Kegiatan yang dilakukan pada Rabu, 26 Maret 2025 ini merupakan bentuk kepedulian Polsek Pesantren terhadap warga yang membutuhkan. Kapolsek Pesantren berharap bantuan yang diberikan itu bermanfaat.

Kompol Siswandi mengatakan, melalui aksi berbagi tersebut dirinya berharap dapat meringankan beban hidup masyarakat yang kurang mampu, sekaligus mempererat hubungan antara kepolisian dan warga setempat.

Baca Juga :  Polsek Pesantren Gelar Pisah Kenal Kanit Binmas

“ Di bulan yang penuh berkah ini, kami ingin memberikan sedikit bantuan kepada saudara-saudara kita yang membutuhkan. Semoga bantuan ini dapat meringankan beban mereka, ” ujar Rabu 26 Maret 2025

Warga setempat pun menyambut baik bantuan tersebut dan mengucapkan terima kasih atas perhatian dari pihak kepolisian. Ramadhan memang menjadi waktu yang tepat bagi setiap orang untuk saling berbagi, baik secara materi maupun melalui doa. “ Melalui aksi nyata seperti ini, diharapkan hubungan harmonis antara kepolisian dan masyarakat semakin terjalin, dan suasana kondusif dapat terus terjaga. Semoga kebaikan yang dilakukan dapat membawa berkah bagi semua pihak, serta menjadi teladan bagi masyarakat untuk terus berbagi di bulan yang penuh rahmat ini,” harapnya.

Baca Juga :  Satlantas Polres Kediri Kota Sigap Evakuasi Pohon Tumbang di Jalan Urip Sumoharjo

Untuk diketahui pembaca, bahwa Kapolsek Pesantren bersama anggotanya melalui kegiatan tersebut turut menanamkan nilai-nilai kebersamaan dan kepedulian sosial, yang dapat memupuk semangat gotong royong dalam masyarakat.

 

Pewarta : Hernowo

Berita Terkait

Jelang Pelaksanaan Operasi Keselamatan Semeru 2026, Satlantas Polres Kediri Kota Gelar Doa Bersama
Dibackup Tekab 308, Polsek Pulau Panggung Ungkap Kasus Pencurian Gelang Emas 30 Gram di Ulu Belu
Polsek Pulau Panggung Terima Laporan Remaja Hilang, Ini Ciri-cirinya
Satlantas Polres Kediri Kota Tindak Dua Bus Langgar Marka Lurus 
Kabupaten Bangkalan kembali menorehkan capaian positif di bidang pelayanan dasar.
Sopir Bus Harapan Jaya Jadi Tersangka Kecelakaan Beruntun di Simpang Muning Kediri Kota
Satlantas Polres Kediri Kota Tetapkan Sopir Bus Harapan Jaya Sebagai Tersangka Kecelakaan Beruntun di Muning
Satlantas Polres Kediri Kota dan Ditlantas Polda Jatim Gelar Pemetaan Blackspot dan Troublespot
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 30 Januari 2026 - 15:49 WIB

Jelang Pelaksanaan Operasi Keselamatan Semeru 2026, Satlantas Polres Kediri Kota Gelar Doa Bersama

Kamis, 29 Januari 2026 - 18:35 WIB

Dibackup Tekab 308, Polsek Pulau Panggung Ungkap Kasus Pencurian Gelang Emas 30 Gram di Ulu Belu

Kamis, 29 Januari 2026 - 18:31 WIB

Polsek Pulau Panggung Terima Laporan Remaja Hilang, Ini Ciri-cirinya

Kamis, 29 Januari 2026 - 17:59 WIB

Satlantas Polres Kediri Kota Tindak Dua Bus Langgar Marka Lurus 

Kamis, 29 Januari 2026 - 09:59 WIB

Kabupaten Bangkalan kembali menorehkan capaian positif di bidang pelayanan dasar.

Berita Terbaru