Jumat Berkah, Kapolsek Cakung Bagikan Ratusan Paket Snack Ke Jamaah Sholat Jumat

- Jurnalis

Jumat, 1 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Selesai menunaikan ibadah sholat Jum’at berjamaah di Masjid At-Tawwab Kel. Cakung Barat Kec. Cakung Jakarta Timur para jamaah mendapat snack dan minuman gratis yang dibagikan jajaran Polsek Cakung, Jakarta Timur.

Tampak Kapolsek Cakung Kompol Panji Ali Candra didampingi para Kanit dan Bhabinkamtibmas membagikan makanan dan minuman gratis ini. Jum’at (1/11/2024).

Kapolsek Cakung Kompol Panji Ali Candra mengatakan, kegiatan ini sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama, membagikan snack dan minuman bagi masyarakat di hari yang penuh keberkahan.

Baca Juga :  Karya Bhakti Bersihkan Fasum Bawah Flyover Oleh Koramil 02/Matraman

” Jum’at Berkah merupakan salah satu bentuk kepedulian Polri untuk saling berbagi kepada masyarakat, sekaligus untuk menumbuhkan kepercayaan dan mempererat silaturahmi.” Ungkap Kapolsek saat dikonfirmasi.

Kegiatan ini juga sebagai bentuk rasa syukur atas rezeki yang telah diberikan Allah SWT selama ini dan juga sebagai sarana untuk menyampaikan himbauan Kamtibmas kepada masyarakat.

Baca Juga :  Polsek Metro Tamansari Gelar Penyuluhan Dan Deklarasi Anti Tawuran Di SMPN 22

Kegiatan bagi-bagi makanan dan minuman gratis akan dilakukan secara bergilir di mesjid-mesjid di wilayah Cakung.

“Kami berharap kegiatan ini bisa menjadi motivasi kepada masyarakat luas untuk saling membantu sesama,” ujar Panji.

Pihaknya juga berharap kegiatan ini dapat membantu dan bermanfaat bagi masyarakat serta dapat menjadikan Polri semakin dekat dengan masyarakat.

 

Jurnalis : M.Irsyad Salim

Berita Terkait

Polsek Cipayung Gelar Patroli Antisipasi Gangguan Keamanan Dan Ketertiban Masyarakat
Bhabinkamtibmas Polsek Pulogadung Pasca Pilkada 2024, Cooling System Tingkatkan Sambang Ke Warga
Bhabinkamtibmas Lakukan Pembinaan Kelompok Tani Pada Kegiatan Ketahanan Pangan
Polri Akan Gelar Apel Kasatwil 2024 Hari Ini, Fokus Wujudkan Keamanan Dalam Negeri
Dirjen Kemendes PDTT RI Apresiasi APDESI Dan DPMD Kabupaten Bekasi
Babinsa Penggilingan Bersama PPSU Bersihkan Sampah Di Saluran Air
Kakorlantas Bicara Tiga Kluster Fokus Perjalanan Nataru 2024 : Jalur Tol, Penyeberangan Hingga Arteri Dan Wisata
Kesiapan Natal 2024 : Polsek Kebon Jeruk Laksanakan Assessment Di Gereja Santo Andreas
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 11 Desember 2024 - 12:37 WIB

Polsek Cipayung Gelar Patroli Antisipasi Gangguan Keamanan Dan Ketertiban Masyarakat

Rabu, 11 Desember 2024 - 11:54 WIB

Bhabinkamtibmas Polsek Pulogadung Pasca Pilkada 2024, Cooling System Tingkatkan Sambang Ke Warga

Rabu, 11 Desember 2024 - 11:31 WIB

Bhabinkamtibmas Lakukan Pembinaan Kelompok Tani Pada Kegiatan Ketahanan Pangan

Rabu, 11 Desember 2024 - 08:55 WIB

Dirjen Kemendes PDTT RI Apresiasi APDESI Dan DPMD Kabupaten Bekasi

Selasa, 10 Desember 2024 - 22:55 WIB

Babinsa Penggilingan Bersama PPSU Bersihkan Sampah Di Saluran Air

Berita Terbaru

Business

Apakah Ada Bahaya di Balik Pembalut Mint?

Rabu, 11 Des 2024 - 11:42 WIB