Paslon Mitha – Wurja Mendeklarasikan Tim Pemenangan Dalam Kontestasi Pilkada Brebes Di Hotel King Royal Brebes

- Jurnalis

Jumat, 13 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

purnamanews.com/ BREBES – Bakal calon bupati Brebes Mitha – Wurja mendeklarasikan tim pemenangan dalam kontestasi pilkada Brebes 2024 di King Hotel Royal di jln.Jendral A. Yani Brebes pada Kamis,(12/9/24).

Ketua Tim Pemenangan Heri Fitriansyah mengatakan, Dalam deklarasi ini kami tim pemenangan Mitha – Wurja akan fokus dalam pemenangan pasangan ini, dengan menggalang kekuatan relawan dan kader yang ada di kabupaten Brebes.

Heri Fitriansyah mengatakan “Kami fokus terhadap kemenangan calonini, Jadi kami akan berjuang sekuatnya untuk menggalang dan mengumpulkan kekuatan untuk memenangkan Mbak Mitha – Wurja di setiap daerah di kabupaten Brebes ini” ucapnya usai deklarasi di King Royal Hotel Brebes.

Baca Juga :  Tim Patroli Perintis Presisi Polda Metro Gagalkan 111 Kasus Tawuran Selama Tiga Bulan

Untuk tim ini akan berfokus pada penyampaian visi dan misi calon (Mitha – Wurja) kepada masyarakat kabupaten Brebes, bahwa pasangan ini lebih layak menjadi bupati dan wakil untuk Brebes lebih maju kedepannya, sehingga masyarakat akan memilih pasangan ini ketimbang untuk memilih kotak kosong, karena dalam pilkada ini Mitha – Wurja adalah calon tunggal.

Baca Juga :  Tingkatkan Program Kemanusian, Kalapas Rangkasbitung Kolaborasi dengan Baznas Lebak

Deklarasi ini juga dihadiri oleh ratusan tim pemenangan baik itu pengurus tiap partai pendukung, non parlemen juga tokoh ulama setempat yang masuk dalam struktur tim pemenangan Paslon Mitha – Wurja 2024 ini.

( Fz ).

 

Berita Terkait

Polresta Barelang Gelar Anev Operasi Mantap Praja Seligi 2024, Mantapkan Sinergi Pengamanan Jelang Pilkada
Polresta Barelang Gelar Latpra Operasi Zebra Seligi 2024
Empat WBP Lapas Tanjungpinang Dipindahkan ke Lapas Narkotika
Ribuan Pecinta Olahraga Lari Ikuti Event Taiwan Excellence Happy Run 2024
Jokowi Akan Beri Tanda Kehormatan Nugraha Sakanti Ke- 7 Satker Polri 14 Oktober
Warga Kampung Sinjang Digegerkan Dengan Penemuan Mayat Laki-Laki di Semak – semak Kampung Sinjang Desa Toapaya Bintan
Melalui Jumat Curhat, Kapolres Bintan Dengarkan Keluhan Masyarakat Desa Pangkil
HUT Ke- 79 Kabupaten OKI
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 11 Oktober 2024 - 22:47 WIB

Polresta Barelang Gelar Anev Operasi Mantap Praja Seligi 2024, Mantapkan Sinergi Pengamanan Jelang Pilkada

Jumat, 11 Oktober 2024 - 22:42 WIB

Polresta Barelang Gelar Latpra Operasi Zebra Seligi 2024

Jumat, 11 Oktober 2024 - 21:51 WIB

Empat WBP Lapas Tanjungpinang Dipindahkan ke Lapas Narkotika

Jumat, 11 Oktober 2024 - 19:55 WIB

Jokowi Akan Beri Tanda Kehormatan Nugraha Sakanti Ke- 7 Satker Polri 14 Oktober

Jumat, 11 Oktober 2024 - 19:33 WIB

Warga Kampung Sinjang Digegerkan Dengan Penemuan Mayat Laki-Laki di Semak – semak Kampung Sinjang Desa Toapaya Bintan

Berita Terbaru

Hedline News

Polresta Barelang Gelar Latpra Operasi Zebra Seligi 2024

Jumat, 11 Okt 2024 - 22:42 WIB

Hedline News

Empat WBP Lapas Tanjungpinang Dipindahkan ke Lapas Narkotika

Jumat, 11 Okt 2024 - 21:51 WIB