Gaungkan Satgas Teman antar Teman, Siswa – siswi SMK BP Dukuhwaru Deklarasi Tolak Kekerasan di Kalangan Pelajar

- Jurnalis

Jumat, 23 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Purnamanews.com – Dukuhwaru.  Dalam upaya pencegahan kekerasan di kalangan pelajar SMK Bhakti Pradja Dukuhwaru gelar Sosialisasi Anti Bulliying, Tawuran antar Pelajar, Perilaku Seks bebas, dan penggunaan obat- obat terlarang. Bertempat di Lapangan Basket SMK BP Dukuhwaru Kabupaten Tegal, Kamis (22/8/2024).

Kegiatan sosialisasi Anti Kekerasan di kalangan pelajar dengan menghadirkan Kapolsek Dukuhwaru, Kapolsek Jatibarang dan Relawan Peduli Pendidikan Pemuda Perempuan Ibu dan Anak (RAPPIA) Kabupaten Tegal.

Sarwo Edi Pranoto, S.T,.M.T menjelaskan kegiatan ini lebih menekankan penanaman karakter dan edukasi terkait pemahaman hukum yang berlaku pada siswa SMK BP Dukuhwaru.

” Pelanggaran aturan lalu lintas, kekerasan di kalangan pelajar bisa jadi karena kurangnya pemahaman dan pengetahuan siswa tentang kesadaran hukum dan peraturan yang berlaku di Indonesia”, tegas Sarwo Edi

Baca Juga :  Kapolsek Koja Pimpin Simulasi Peragaan Sispamkota Hadapi Pilkada DKI Jakarta 2024

.

Berbagai upaya pun sudah dilakukan pihak sekolah seperti pembentukan Satgas Tim Pencegahan dan Penanganan Kekerasan di Sekolah, dimana satgas ini bertugas  memastikan adanya respon cepat penanganan kekerasan ketika terjadi di satuan pendidikan.

Retno Kusrini dari Relawan Peduli Pendidikan Pemuda Perempuan Ibu dan Anak Kabupaten Tegal yang juga hadir di SMK BP Dukuhwaru menambahkan Satgas Teman antar Teman merupakan satuan tugas yang justru memberdayakan peran siswa dalam upaya pencegahan kekerasan di kalangan pelajar, dimana selama ini mereka sebagai objek dalam kekerasan.

Baca Juga :  KKL Binsat Yonif 502/UY Brigif 18 Divisi Infanteri II Kostrad Kedatangan 15 Orang Pasis DIKREG LXIV Seskoad

Diharapkan dengan mengedepankan peran siswa sebagai Pelapor dan Pelopor dalam setiap tindakan pencegahan kekerasan seperti Bulliying, Tawuran antar pelajar, Perilaku Seks Bebas dan penyalahgunaan obat – obat terlarang. Satgas Teman antar Teman merupakan salah satu langkah meminimalisir kekerasan di kalangan pelajar karena usia remaja cenderung mengikuti apa kata temannya, pungkas Retno

Hari ini dihadiri Kapolsek Dukuhwaru, Kapolsek Jatibarang, Relawan Peduli Pendidikan Pemuda Perempuan Ibu dan Anak serta jajaran guru, siswa – siswa SMK Bhakti Praja Dukuhwaru mendeklarasikan” Sepakat Menolak Bulliying, Tawuran antar pelajar, Perilaku Seks Bebas dan Penyalahgunaan obat – obat terlarang”.

Penulis : Hendrik Bachrum

Berita Terkait

Karang Taruna Rt.01 Rw.15 Kel.cimuning Kec.Mustika Jaya Kota Bekasi Sudah Terbentuk
Aksi Kabag Ops Polres Kediri Kota Halau Ratusan Pemotor Bawa Atribut Perguruan Silat yang Sedang Berkonvoi
Sebanyak 690 Personel Polda Kepri dan Jajaran Dilakukan Alih Tugas Jabatan dan Mutas
Wujudkan Lingkungan Yang Bersih Dan Bebas Sampah, Babinsa Bojong Menteng Bersama Warga Bersihkan Saluran Air
Densus 88 Antiteror Polri Tangkap Dua Teroris JAD Bima
Kapolres Sampang Ajak Tokoh Masyarakat Pantura Sukseskan Pilkada 2024 Aman dan Kondusif
Dandim 0602/Serang Kerahkan Babinsa Untuk Pantau Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi DPSHP Pilkada 2024
Respon Cepat Polisi Terkait Penemuan Koper Yang Mencurigakan
Berita ini 58 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 8 September 2024 - 00:24 WIB

Karang Taruna Rt.01 Rw.15 Kel.cimuning Kec.Mustika Jaya Kota Bekasi Sudah Terbentuk

Sabtu, 7 September 2024 - 19:31 WIB

Aksi Kabag Ops Polres Kediri Kota Halau Ratusan Pemotor Bawa Atribut Perguruan Silat yang Sedang Berkonvoi

Sabtu, 7 September 2024 - 16:22 WIB

Sebanyak 690 Personel Polda Kepri dan Jajaran Dilakukan Alih Tugas Jabatan dan Mutas

Sabtu, 7 September 2024 - 14:32 WIB

Densus 88 Antiteror Polri Tangkap Dua Teroris JAD Bima

Sabtu, 7 September 2024 - 14:02 WIB

Kapolres Sampang Ajak Tokoh Masyarakat Pantura Sukseskan Pilkada 2024 Aman dan Kondusif

Berita Terbaru

Uncategorized

Sepak Takraw Putri Provinsi Aceh Vs NTT Dengan Top Skor 2 : 0

Sabtu, 7 Sep 2024 - 23:02 WIB