Polisi Bersama Pramuka Bagikan Takjil Kepada Pengguna Jalan Di Matraman

- Jurnalis

Kamis, 28 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Kapolsek Matraman Kompol Suprasetyo bersama anggota dan Kwartir Pramuka Ranting Matraman mengadakan kegiatan pembagian takjil gratis kepada masyarakat pengguna jalan roda dua dan roda empat. Kegiatan tersebut berlangsung di depan Mapolsek Matraman.

Dengan tujuan untuk mempererat tali silaturahmi antara masyarakat dengan anggota Polsek. Rabu (27/3/2024) sore.

Pembagian takjil gratis telah dibagikan kepada pengguna jalan yang melintas di sekitar Polsek Matraman. Aksi ini tidak hanya sebagai bentuk kepedulian terhadap masyarakat, tetapi juga sebagai upaya untuk menciptakan kedekatan antara polisi dan masyarakat.

Baca Juga :  Kodim 0504/Jakarta Selatan Gelar Peringatan Nuzulul Quran 1445 H/ 2024 M

Menanggapi kegiatan ini, Kapolsek Kompol Suprasetyo menyampaikan harapannya bahwa kegiatan pembagian takjil gratis tersebut dapat mempererat hubungan antara Polsek Matraman dengan masyarakat setempat.

“Kami berharap dengan kegiatan ini, kami dapat lebih dekat dengan masyarakat dan terus membangun kepercayaan serta kerjasama yang baik dalam menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan kita,” ujar Kapolsek.

Baca Juga :  Babinsa Koramil 07/Kemayoran Bersama Sudin Kehutanan Dan Pertamanan Melaksanakan Kerja Bakti

Suprasetyo menyampaikan kegiatan semacam ini sangat penting dalam membangun hubungan yang harmonis antara kepolisian dan masyarakat.

“Saya sangat bangga dengan dedikasi dan komitmen anggota Polsek Matraman serta Pramuka dalam mengadakan kegiatan positif seperti ini. Semoga kegiatan ini dapat menjadi contoh bagi unit lainnya dalam menjalin hubungan yang baik dengan masyarakat,” pungkas Kapolsek.

M.Irsyad Salim

Berita Terkait

Cegah Tawuran, Polisi Bubarkan Pemuda Dan Remaja Nongkrong Di Gading Pelangi
Program Pendidikan Siswa Qurani Cetak Polwan Berprestasi Dengan Keagamaan Kuat
Babinsa Koramil 01/Menteng Membantu Anggota PPSU Bersihkan Sampah
Liga 3 Nasional Segera Bergulir, Kapolrestro Tangerang Kota Hadiri Deklarasi Damai Suporter Bola
Danramil Kodim 0504/Jakarta Selatan Dikukuhkan Sebagai Pengurus IPSI Kecamatan Se-Jakarta Selatan
Pererat Silaturahmi, Kapolda Metro Jaya Sambangi Kediaman Jenderal Pol (Purn) Drs.Nanan Soekarna
Kapolres Metro Jakarta Timur Kunjungi Asrama Mahasiswa Papua Di Kebon Pala
Anggota Polsek Matraman Bantu Ibu Angga Yang Sedang Membuatkan Surat Keterangan Hilang
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 28 April 2024 - 10:52 WIB

Cegah Tawuran, Polisi Bubarkan Pemuda Dan Remaja Nongkrong Di Gading Pelangi

Sabtu, 27 April 2024 - 17:46 WIB

Program Pendidikan Siswa Qurani Cetak Polwan Berprestasi Dengan Keagamaan Kuat

Sabtu, 27 April 2024 - 16:14 WIB

Babinsa Koramil 01/Menteng Membantu Anggota PPSU Bersihkan Sampah

Sabtu, 27 April 2024 - 12:49 WIB

Liga 3 Nasional Segera Bergulir, Kapolrestro Tangerang Kota Hadiri Deklarasi Damai Suporter Bola

Sabtu, 27 April 2024 - 11:24 WIB

Danramil Kodim 0504/Jakarta Selatan Dikukuhkan Sebagai Pengurus IPSI Kecamatan Se-Jakarta Selatan

Sabtu, 27 April 2024 - 07:45 WIB

Pererat Silaturahmi, Kapolda Metro Jaya Sambangi Kediaman Jenderal Pol (Purn) Drs.Nanan Soekarna

Jumat, 26 April 2024 - 22:45 WIB

Kapolres Metro Jakarta Timur Kunjungi Asrama Mahasiswa Papua Di Kebon Pala

Jumat, 26 April 2024 - 22:40 WIB

Anggota Polsek Matraman Bantu Ibu Angga Yang Sedang Membuatkan Surat Keterangan Hilang

Berita Terbaru