Jalin silaturahmi, Kapolsek Senen Sambangi Warga RW.02 Bungur

- Jurnalis

Rabu, 21 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Sebagai salah satu upaya dalam meningkatkan kemitraan Polri dengan masyarakat serta mencegah terjadinya Gangguan Kamtibmas setelah Pemilu 2024, Kapolsek Senen AKP Bambang Santosa., S.H., M.H. Melaksanakan sambang atau silaturahmi kepada masyarakat RW 02 Bungur yang bertempat di Pos RW 02 Bungur kecamatan Senen Jakarta pusat. Rabu, (21/2/2024).

Dalam kegiatan tersebut Kapolsek di dampingi oleh Kanit Binmas Polsek Senen Kompol Supriyono, Bhabinkamtibmas Kelurahan Bungur Aipda Sugiarto dan juga turut hadir para tokoh masyarakat setempat yang ada di RW 02 Kelurahan Bungur Kecamatan Senen Jakarta Pusat.

Baca Juga :  Polisi Sampaikan Penyuluhan Bahaya Kenakalan Remaja Di SMK Mardhika Jakarta Timur

Kapolsek Senen AKP Bambang Santosa menyampaikan bahwa “Polri merupakan pengemban fungsi Harkamtibmas harus terus bersinergi dan merangkul para tokoh Agama/Masyarakat dan sesepuh untuk senantiasa menjaga dan menghadirkan situasi kehidupan masyarakat yang aman damai dan tertib”.

Dalam upaya memelihara Kamtibmas pada suatu wilayah atau kawasan dan lain sebagainya, tidak bisa dilakukan secara sendiri namun harus secara bersama dengan seluruh elemen masyarakat dan para pemangku kepentingan khalayak umum lainnya maka dari itu Polsek Senen akan terus berupaya untuk sambangi dan meminta masukan dari para tokoh masyarakat dan tokoh agama yang ada di wilayahnya, tuturnya.

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Penggilingan Dukung Ketahanan Pangan Bergizi Di Perumahan Aneka Elok

“Kegiatan sambang ini merupakan bagian dari upaya kami untuk terus mendekatkan diri dengan masyarakat. Dengan saling berkomunikasi dan bekerjasama, kita dapat menciptakan lingkungan yang aman dan nyaman untuk kita semua”.

Silaturahmi Polri dengan para tokoh agama/masyarakat adalah langkah yang sangat penting, untuk saling berbagi informasi dalam hal kondisi yang berkembang di masyarakat sehingga akan ada solusi pada setiap permasalahan sehingga insyallah masyarakat akan merasa aman dan tertib serta kondusif di daerah hukum Polsek Senen. Tutup Kapolsek.

M.Irsyad Salim

Berita Terkait

Polres Maros Gelar Anev Kamtibmas dan Operasi: Evaluasi Kinerja, Mantapkan Pengamanan Wilayah
Polri Berkolaborasi Strategis Dengan University of Glasgow, Tingkatkan Kompetensi Global Personel
Medan Berat Tak Surutkan Langkah Tim Operasi AB Moskona 2025 Dalam Misi Kemanusiaan
Konsolidasi Kegiatan, Danramil Pasar Rebo Ciracas Ambil Jamdan
Polisi Bantu Pasangan Suami Istri Yang Alami Pecah Ban Di Jalan RE Martadinata
Kapolri Hadiri Silaturahmi Ormas Halal Bihalal MUI, Komitmen Perkuat Ukhuwah Bangsa
Helikopter Polri Dikerahkan Dalam Misi Kemanusiaan Pencarian Iptu Tomi Samuel Marbun Di Operasi AB Moskona 2025
Pencarian Iptu Tomi Tetap Dilakukan Meski Diterpa Hujan Deras Di Sungai Rawara
Berita ini 28 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 25 April 2025 - 12:46 WIB

Polres Maros Gelar Anev Kamtibmas dan Operasi: Evaluasi Kinerja, Mantapkan Pengamanan Wilayah

Jumat, 25 April 2025 - 12:14 WIB

Polri Berkolaborasi Strategis Dengan University of Glasgow, Tingkatkan Kompetensi Global Personel

Jumat, 25 April 2025 - 11:45 WIB

Medan Berat Tak Surutkan Langkah Tim Operasi AB Moskona 2025 Dalam Misi Kemanusiaan

Jumat, 25 April 2025 - 06:32 WIB

Konsolidasi Kegiatan, Danramil Pasar Rebo Ciracas Ambil Jamdan

Jumat, 25 April 2025 - 06:26 WIB

Polisi Bantu Pasangan Suami Istri Yang Alami Pecah Ban Di Jalan RE Martadinata

Berita Terbaru