Kodim 0502/JU Gelar Nobar Kasad Award Kampung Pancasila Bersama Warga

- Jurnalis

Sabtu, 9 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jayakarta – Jakarta Utara. Bersama Prajurit dan warga Jakarta Utara, Dandim 0502/Jakarta Utara Kolonel Kav Tofan Tri Anggoro BS mengikuti acara Penghargaan Kasad dalam lomba Kampung Pancasila 2023 secara daring yang di gelar di Aula Balam kantor Kodim 0502/JU Jalan Yos Sudarso Kelurahan Sungai Bambu Kecamatan Tanjung Priok Jakarta Utara Jumat malam (8/12/2023).

Program Kampung Pancasila ini digagas oleh TNI Angkatan Darat yang merupakan program untuk membentuk lingkungan yang tangguh dan aman. Tangguh dalam arti mampu meningkatkan potensi di wilahnya dan aman dalam menjalankan kehidupan sosial berbangsa dan bernegara.

Baca Juga :  Kapolda Metro Jaya Pimpin Upacara Hari Juang Polri

Penghargaan Kasad dalam lomba Kampung Pancasila ini mengambil tema ” Kampung Pancasila Sebagai Wadah Kebhinnekaan Dan Toleransi ” Penilaian lomba meliputi dua kategori yaitu kategori desa dan kategori kota.

Baca Juga :  Peringati Hari Juang Polri, Kapolri : Berikan Pengabdian Terbaik Ke Masyarakat

Kasad Jenderal TNI Maruli Simanjuntak menyampaikan bahwa program Kampung Pancasila ini merupakan program TNI Angkatan Darat dalam menyatukan kemajemukan, dimana Negara di luar Indonesia sendiri ingin belajar bagaimana menjaga Persatuan dan Kesatuan Bangsa dengan beragam perbedaannya, kata Kasad Maruli.

M.Irsyad Salim

Sumber Pendim 0502/JU

Berita Terkait

Sebanyak 690 Personel Polda Kepri dan Jajaran Dilakukan Alih Tugas Jabatan dan Mutas
Wujudkan Lingkungan Yang Bersih Dan Bebas Sampah, Babinsa Bojong Menteng Bersama Warga Bersihkan Saluran Air
Densus 88 Antiteror Polri Tangkap Dua Teroris JAD Bima
Respon Cepat Polisi Terkait Penemuan Koper Yang Mencurigakan
Kapolri Beri Tiket Sekolah, Bhabinkamtibmas Aiptu Agus Yang Amankan Pria Bersajam Di Jakarta Timur
Bersama Warga Bersihkan Sampah Lingkungan
Babinsa Koramil 03/Pasar Minggu Bersama Kader Jumantik Laksanakan PSN
Ngopi Kamtibmas Polsek Kebon Jeruk : Sinergi Polisi Dan Warga Ciptakan Wilayah Aman Menjelang Pilkada DKI 2024
Berita ini 41 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 16:22 WIB

Sebanyak 690 Personel Polda Kepri dan Jajaran Dilakukan Alih Tugas Jabatan dan Mutas

Sabtu, 7 September 2024 - 14:48 WIB

Wujudkan Lingkungan Yang Bersih Dan Bebas Sampah, Babinsa Bojong Menteng Bersama Warga Bersihkan Saluran Air

Sabtu, 7 September 2024 - 14:32 WIB

Densus 88 Antiteror Polri Tangkap Dua Teroris JAD Bima

Sabtu, 7 September 2024 - 07:46 WIB

Respon Cepat Polisi Terkait Penemuan Koper Yang Mencurigakan

Jumat, 6 September 2024 - 20:11 WIB

Kapolri Beri Tiket Sekolah, Bhabinkamtibmas Aiptu Agus Yang Amankan Pria Bersajam Di Jakarta Timur

Berita Terbaru

Uncategorized

Sepak Takraw Putri Provinsi Aceh Vs NTT Dengan Top Skor 2 : 0

Sabtu, 7 Sep 2024 - 23:02 WIB

TNI Dan Polri

Densus 88 Antiteror Polri Tangkap Dua Teroris JAD Bima

Sabtu, 7 Sep 2024 - 14:32 WIB