Kapolres Bintan Dampingi Danlanal Bintan Resmikan Kampung Bahari Wilayah Bintan

- Jurnalis

Selasa, 5 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

www.purnamanews.com|Bintan Kapolres Bintan AKBP Riky Iswoyo, S.I.K., M.M mendampingi Komandan Pangkalan Angkatan Laut Bintan Kolonel Laut (P) Gita Muharam, M.Sc meresmikan Kampung Bahari Nusantara (KBN) wilayah Bintan yang terletak di Kampung Tanah Merah Desa Penaga Kabupaten Bintan, Senin (4/12/2023).

Program Kampung Bahari Nusantara merupakan Program Markas Besar TNI-AL dengan melakukan peresmian secara serentak dari sebuah desa di Kabupaten Sidoarjo yang diresmikan oleh Dankor Marinir Mayjen (Mar) Endi Supardi.

Danlanal Bintan Kolonel Laut (P) Gita Muharam, M.Sc mengatakan bahwa program Kampung Bahari Nusantara merupakan program dari Mabes TNI-AL dengan harapan bahwa Kampung Bahari Nusantara tersebut diharapkan mampu meningkatkan kesejahteraan masyarakat khususnya di bidang kesehatan, pendidikan, pariwisata, ekonomi maupun pertahanan.

Baca Juga :  Pj Bupati Aceh Timur Minta Panitia PON Berikan Pelayanan Terbaik

Saat peresmian Kampung Bahari Nusantara di Kampung Tanah Merah Desa Penaga Selain dari Kapolres Bintan juga dihadiri oleh Kabagren Fasharkan Mentigi Letkol Laut (P) Monang Seprizaili, Kapten Inf. Maswendra mewakili Dandim 0315/Tanjungpinang, Kapten Lek. Daniel Silaen mewakili Danlanud RHF/TPI, Letda Winarno mewakili Danstrad 213 TPI, dan Asisten Administrasi umum dr. Gama mewakili Bupati Bintan.

Pertanda diresmikannya Kampung Bahari Nusantara di desa Tanah Merah dengan Pengguntingan Pita Gedung Rumah Pintar Kampung Bahari Nusantara TNI AL oleh Danlanal Bintan, selanjutnya penandatanganan Prasasti Kampung Bahari Nusantara TNI AL oleh Danlanal Bintan.

Setelah peresmian Kampung Bahari Nusantara dilanjutkan dengan penyerahan Bantuan Sosial yang diberikan kepada perwakilan masyarakat Desa Penaga.

Baca Juga :  HUT ke-79 TNI-AL Kapolres Bintan AKBP Riky Iswoyo Beri Kejutan Kue Ultah

Kapolres Bintan AKBP Riky Iswoyo, S.I.K., M.M. sangat mendukung atas terbentuk dan diresmikannya Kampung Bahari Nusantara di desa Tanah Merah semoga dengan terbentuknya Kampung Bahari Nusantara TNI-AL tersebut masyarakat desa Tanah Merah akan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat khususnya di bidang kesehatan, pendidikan, pariwisata, ekonomi maupun pertahanan.

“Kami dari Polres Bintan sangat mendukung atas terbentuk dan diresmikannya Kampung Bahari Nusantara di desa Tanah Merah semoga dengan terbentuknya Kampung Bahari Nusantara TNI-AL tersebut masyarakat desa Tanah Merah akan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat khususnya di bidang kesehatan, pendidikan, pariwisata, ekonomi maupun pertahanan”, kata Kapolres Bintan.

 

Berita Terkait

Mishbahuddin Kalapas Kelas IIA Tanjungpinang Saat Pimpin Apel Pagi Perdana Ingatkan Ke Seluruh Petugas Lapas Untuk Tetap Kompak
Jatim Putra dan Sulsel Putra Bertemu di Partai Final di Tim Double Event Putra
Dewan Hakim Sepak Takraw Apresiasi Tuan Rumah Aceh Timur
AYOOO MASYARAKAT TANJUNGPINANG.!! Mari kita Dukung dan Do’akan Agar Hj Rahma Kembali Jadi Wali Kota Tanjungpinang di Pilkada 2024
Atlet Cabang Sepak Takraw Kembali Buru Emas Nomor Team Doubel Event
Zaidan Bima Eljarita, Bocah 5 tahun Asal Brebes meraih prestasi di tingkat Asia, dalam kejuaraan Asian Championship Bike 8 China.
SP2HP Kasus Penganiayaan Janda di Malingping Terbit, 2 dari 3 Terduga Pelaku
Paslon Mitha – Wurja Mendeklarasikan Tim Pemenangan Dalam Kontestasi Pilkada Brebes Di Hotel King Royal Brebes
Berita ini 46 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 15 September 2024 - 16:48 WIB

Mishbahuddin Kalapas Kelas IIA Tanjungpinang Saat Pimpin Apel Pagi Perdana Ingatkan Ke Seluruh Petugas Lapas Untuk Tetap Kompak

Minggu, 15 September 2024 - 14:15 WIB

Jatim Putra dan Sulsel Putra Bertemu di Partai Final di Tim Double Event Putra

Minggu, 15 September 2024 - 03:20 WIB

Dewan Hakim Sepak Takraw Apresiasi Tuan Rumah Aceh Timur

Sabtu, 14 September 2024 - 11:52 WIB

AYOOO MASYARAKAT TANJUNGPINANG.!! Mari kita Dukung dan Do’akan Agar Hj Rahma Kembali Jadi Wali Kota Tanjungpinang di Pilkada 2024

Jumat, 13 September 2024 - 21:20 WIB

Atlet Cabang Sepak Takraw Kembali Buru Emas Nomor Team Doubel Event

Berita Terbaru