Kodim 0501/JP Menggelar Upacara Bendera 17-an

- Jurnalis

Sabtu, 18 November 2023 - 21:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta Pusat – Mayor Inf Endra Krimanto selaku Pasi Pers Kodim 0501/JP bertindak sebagai Inspektur Upacara 17-an, bertempat di Jl. Selaparang Blok B.11 Kav 1, Kelurahan Gunung Sahari Selatan, Kecamatan Kemayoran, Jakarta Pusat. Jumat, (17/11/2023).

Bertindak sebagai Komandan Upacara Kapten Inf Zulhamsah Siregar yang dalam keseharian menjabat sebagai Wadanramil 08/Johar Baru, tak luput hadir Danramil jajaran Kodim 0501/JP, Perwira staf, anggota militer serta PNS Kodim 0501/JP.

Baca Juga :  Komandan Lanal Bandung Ikuti Lodaya Siliwangi Ride 2023 Tasikmalaya -Pangandaran Dalam Rangka Hari Sumpah Pemuda Ke- 95

Upacara bendera dilaksanakan setiap hari senin dan setiap tanggal 17 dengan maksud menanamkan disiplin keprajuritan serta mengenang jasa-jasa para pahlawan yang telah berkorban demi kemerdekaan negara Kesatuan Republik Indonesia”, ucap Pasi Pers.

Disamping itu pula guna mengimplementasikan santi aji yakni Sapta Marga, Sumpah Prajurit dan 8 Wajib TNI sebagai pedoman dalam menjalankan tugas sebagai aparat kewilayahan, ungkap Pasi Pers.

Baca Juga :  Tenteng Sajam, Polisi Amankan Remaja Diduga Hendak Tawuran Di Tangerang

Semoga Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberikan kita semua kesehatan, kekuatan serta umur panjang dalam pengabdian kepada bangsa dan negara yang kita cintai”, tutup Pasi Pers.

M.Irsyad Salim

(Sumber Kodim 0501/JP)

Berita Terkait

Danramil 10/WB Hadiri Prosesi Peletakan Batu Pertama Pembangunan Mushollah
Pos TNI AL Bengkalis Laksanakan SAR Kapal Tenggelam Di Perairan Tanjung Buton Kabupaten Siak
Sambut Hari Armada RI Tahun 2023, Prajurit Lanal Lhokseumawe Laksanakan Ziarah Rombongan
Jumat Curhat, Polisi Ajak Warga Jangan Mudah Terprovokasi Hoax Dan Jalin Silaturahmi Jelang Pemilu 2024
Polsek Cakung Membagikan Makanan Siap Saji Di Daerah Slum Area
Dandim 0502/JU Pimpin Apel Pengamanan VVIP Wakil Presiden RI Di Ancol
Siaga Banjir, Babinsa Koramil 01/Jatinegara Pantau Luapan Air Sungai Ciliwung
Binluh Polsek Ciledug Di SMPN 24, Polisi Ajak Pelajar Hindari Kenakalan Remaja
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 2 Desember 2023 - 11:25 WIB

Kapolda Kepri Gelar Syukuran Perayaan Hut Polairud ke -73 Tahun 2023

Jumat, 1 Desember 2023 - 20:42 WIB

Jumat Curhat Polsek Gunung Kijang Polres Bintan Masuki Warung Masyarakat

Kamis, 30 November 2023 - 20:07 WIB

Kasus Dugaan Penyimpangan Anggaran di Dinas Kominfo Provinsi Kepri Belum Ada Kabar Dari Kejati

Kamis, 30 November 2023 - 18:32 WIB

Bobby Jayanto Ketua Komisi I DPRD Prov Kepri Hadiri Acara Lepas Sambut Danrem 033/Wira Pratama

Kamis, 30 November 2023 - 17:52 WIB

TINJAU LAPAS CILEGON, IRWIL I APRESIASI KEBERSIHAN BLOK HUNIAN

Kamis, 30 November 2023 - 07:45 WIB

Pengawasan Operasi Mantap Brata Seligi 2023-2024 Polda Kepulauan Riau Lakukan Pemeriksaan di Polres Bintan

Rabu, 29 November 2023 - 20:21 WIB

Fraksi Nasdem Bobby Jayanto Mendukung Agar Ranperda ini Disahkan Menjadi Perda RUED dan Berikan Apresiasi kepada Pimpinan DPRD Hingga Gubernur Provinsi Kepri

Rabu, 29 November 2023 - 17:33 WIB

Bertindak Jadi Mentor, Karutan Dukung Penuh Inovasi Pejabat Struktural di Seminar Implementasi Asi Perubahan PKP

Berita Terbaru