Patroli Dan Sambang Sinergitas TNI-POLRI, Jaga Kamtibmas Jelang Pemilu 2024

- Jurnalis

Senin, 13 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Takalar – Dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat menjelang Pemilu 2024 mendatang yang aman dan kondusif, Polres Takalar Polda Sulawesi Selatan terus bersinergi dengan TNI tingkatkan Patroli dan Sambang Dialogis dalam rangka Harkamtibmas.

Seperti yang dilaksanakan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Polut, Aipda Syaiful bersama Babinsa Kopda Sirajuddin melaksanakan Patroli dan Sambang Dialogis bersama warga Desa Binaannya di Dusun Parangbaddo, Desa Parangbaddo, Kecamatan Polongbangkeng Utara kab.Takalar prov.Sulsel Senin (13/11/2023).

Baca Juga :  Kapolres Metro Jakarta Utara Gelar Buka Puasa Bersama Media, Perkuat Sinergi Polri Dan Wartawan

Dalam Patroli dan Sambang ini, Bhabinkamtimas berkomunikasi langsung dengan warga untuk menjalin silaturahmi yang lebih erat dan menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas serta menyerap informasi yang berkembang di daerah hukum Polsek Polut terkait situasi Kamtibmas.

Dalam kesempatan itu pula, Bripka Syaiful dan Kopda Sirajuddin mengajak dan mengimbau warga agar ikut peduli dan meningkatkan kewaspadaan dengan berbagai bentuk gangguan Kamtibmas, jaga kerukunan antar warga dan tidak mudah terprovokasi dengan berita hoax yang belum jelas kebenarannya.

Baca Juga :  Bazar Ramadhan Dan Bakti Sosial Bhayangkari 2025 Di Polres Metro Jakarta Utara

Kapolres Takalar AKBP Gotam Hidayat, S.I.K., M.Si melalui Ps. Kasubsi Penmas Humas Polres Takalar AIPDA Aswan Sabil mengatakan, bahwa Patroli dan Sambang Dialogis ini sebagai langkah antisipasi dan pencegahan terjadinya gangguan Kamtibmas, kita ajak warga Masyarakat untuk peduli lingkungan sekitar jelang Pemilu 2024 mendatang”, jelas Aswan Sabil.

“Kami akan terus menjalin komunikasi dengan semua lapisan masyarakat untuk menjaga kondusifitas Kamtibmas,” pungkasnya.

(Mansyur DN)

Berita Terkait

Wakapolres Metro Jakarta Utara Ibadah Kebaktian Di Aula Wira Satya
Kapolsek Koja Berbagi Nasi Kotak Dalam Rangka Jumat Berkah Di Bulan Ramadhan
Polisi Intensifkan Patroli Malam Di Cipayung
Tokoh Agama Dan Aparat Berdiskusi Soal Keamanan Di Bulan Ramadhan
Polisi Berbagi Takjil Untuk Sesama Di Jalan Matraman Raya
Polres Metro Jakarta Timur Gelar Buka Puasa Bersama Dan Santunan Anak Yatim
Setya Kita Pancasila Berkolaborasi Dengan Korem 051/Wijayakarta Di Pemukiman Kumuh Pondok Kelapa
Pererat Kerjasama, Kapolres Silaturahmi Ramadhan Ke Ponpes Ketua MUI Kota Tangerang
Berita ini 68 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 22 Maret 2025 - 09:10 WIB

Wakapolres Metro Jakarta Utara Ibadah Kebaktian Di Aula Wira Satya

Sabtu, 22 Maret 2025 - 09:04 WIB

Kapolsek Koja Berbagi Nasi Kotak Dalam Rangka Jumat Berkah Di Bulan Ramadhan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 08:56 WIB

Polisi Intensifkan Patroli Malam Di Cipayung

Sabtu, 22 Maret 2025 - 08:51 WIB

Tokoh Agama Dan Aparat Berdiskusi Soal Keamanan Di Bulan Ramadhan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 08:34 WIB

Polisi Berbagi Takjil Untuk Sesama Di Jalan Matraman Raya

Berita Terbaru

TNI Dan Polri

Wakapolres Metro Jakarta Utara Ibadah Kebaktian Di Aula Wira Satya

Sabtu, 22 Mar 2025 - 09:10 WIB

TNI Dan Polri

Polisi Intensifkan Patroli Malam Di Cipayung

Sabtu, 22 Mar 2025 - 08:56 WIB

TNI Dan Polri

Tokoh Agama Dan Aparat Berdiskusi Soal Keamanan Di Bulan Ramadhan

Sabtu, 22 Mar 2025 - 08:51 WIB

TNI Dan Polri

Polisi Berbagi Takjil Untuk Sesama Di Jalan Matraman Raya

Sabtu, 22 Mar 2025 - 08:34 WIB