AKBP Dwi Prasetyo, S.I.K Beri Penghargaan Kepada Personel Berprestasi

- Jurnalis

Senin, 13 November 2023 - 14:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Purnamanews.com – Polda Kalbar. Polres Sintang, AKBP Dwi Prasetyo, S.I.K memberikan penghargaan kepada personel yang berprestasi dalam upacara yang dilaksanakan di halaman Polres Sintang, Senin pagi (13/11/23).

Penghargaan diberikan kepada 7 anggota Polres Sintang. Yang pertama, Aipda Titus, S.Th, M.Th yang aktif sebagai pendeta peng-kotbah di gereja, kedua Aipda Hendri aktif menjadi khatib di Masjid, ketiga Bripka Indra Wahyudin aktif menjadi pelopor pengentasan buta huruf dan pembuatan sanitasi warga kurang mampu dan terakhir ada 4 personil Satresnarkoba yang melakukan pengungkapan kasus narkoba yaitu Aipda Renung Tri Wibowo, S.A.P, Nurdin, S.A.P, Santoso, S.H dan Kristoporus Adi Dias.

Baca Juga :  UKW Bukan Syarat wartawan

Menurut AKBP Dwi Prasetyo, S.I.K dalam sambutannya mengatakan, pemberian penghargaan kepada anggota atas jasa dan prestasi dalam berdinas dapat menumbuhkan rasa kebanggaan, penghormatann dan sikap tauladan serta motivasi dalam bekerja, maka dari hal tersebut dapat menjadi contoh positif bagi anggota lain agar terus termotivasi dalam melaksanakan tugas dilapangan.

“Kepada anggota yang telah diberikan penghargaan pada kesempatan ini merupakan bentuk perhatian kepada anggota yang berprestasi dengan apresiasi pemberian penghargaan tersebut, maka dari itu diharapakan agar terus menunjukan motivasi atau dedikasi dalam melaksanakan tugas, apa yang telah ditorehkan agar terus dipertahankan serta ditingkatkan,” ungkap Kapolres.

Baca Juga :  Kooperatif dan Subjektif APH

Ia menambahkan bahwa dalam melaksanakan tugas Kepolisian, kita senantiasa dituntut mampu menjawab tantangan tugas untuk mewujudkan wilayah Kabupaten Sintang tetap aman dan kondusif.

Masih dalam sambutannya, disampaikan bahwa tantangan tugas Polri kedepan akan semankin berat dan kompleks.

“Banyak agenda nasional maupun lokal yang harus kita dukung agar berjalan dengan aman dan tertib,” katanya.

Terutama agenda Pemilu tahun 2023/2024 yang sudah semakin dekat, guna menghadapi tantangan tugas tersebut tentunya kita harus siap, baik secara individu maupun kelembagaan.” tutup Kapolres.

 

Muhammadin/Red

Berita Terkait

UPT Wilayah 1 DLH Kabupaten Bekasi Turunkan 1 Ekskavator Dan 5 Unit Truk Bersihkan Tumpukan Sampah Liar Di Kali
Caleg DPRD Kabupaten Bekasi Partai Nasdem, H.Marjaya Sargan Sapa Warga : Mengenal Lebih Dekat, Menyapa Lebih Hangat
Kefas Hervin Devananda.S.Th, Caleg PSI Dapil Jabar 8 Siap Berjuang Sebagai Jembatan Aspirasi Masyarakat
Laba Bersih Kuartal III 2023 Meningkat 13,01% Mencapai Rp.2,83 Triliun
Polres Sekadau Kirim 50 Personel BKO ke Polres Melawi untuk Pengamanan Aksi Damai Bela Palestina
Tim Resmob Polres Kediri Tangkap 3 Komplotan Pencuri Tabung Gas Elpiji
Akhiri Kepemimpinan Sebagai Ketua LP3K Sintang, Agustinus Hata Siapkan Pelaksanaan Musda
Kepala Lapas Cikarang Beri Penguatan Tugas Dan Fungsi Pengamanan Pada Jajaran
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 2 Desember 2023 - 11:25 WIB

Kapolda Kepri Gelar Syukuran Perayaan Hut Polairud ke -73 Tahun 2023

Jumat, 1 Desember 2023 - 20:42 WIB

Jumat Curhat Polsek Gunung Kijang Polres Bintan Masuki Warung Masyarakat

Kamis, 30 November 2023 - 20:07 WIB

Kasus Dugaan Penyimpangan Anggaran di Dinas Kominfo Provinsi Kepri Belum Ada Kabar Dari Kejati

Kamis, 30 November 2023 - 18:32 WIB

Bobby Jayanto Ketua Komisi I DPRD Prov Kepri Hadiri Acara Lepas Sambut Danrem 033/Wira Pratama

Kamis, 30 November 2023 - 17:52 WIB

TINJAU LAPAS CILEGON, IRWIL I APRESIASI KEBERSIHAN BLOK HUNIAN

Kamis, 30 November 2023 - 07:45 WIB

Pengawasan Operasi Mantap Brata Seligi 2023-2024 Polda Kepulauan Riau Lakukan Pemeriksaan di Polres Bintan

Rabu, 29 November 2023 - 20:21 WIB

Fraksi Nasdem Bobby Jayanto Mendukung Agar Ranperda ini Disahkan Menjadi Perda RUED dan Berikan Apresiasi kepada Pimpinan DPRD Hingga Gubernur Provinsi Kepri

Rabu, 29 November 2023 - 17:33 WIB

Bertindak Jadi Mentor, Karutan Dukung Penuh Inovasi Pejabat Struktural di Seminar Implementasi Asi Perubahan PKP

Berita Terbaru