Polda Metro Jaya Gelar Upacara Hari Pahlawan

- Jurnalis

Jumat, 10 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta – Wakapolda Metro Jaya Brigjen Pol Suyudi Ario Seto menjadi Inspektur Upacara hari Pahlawan, kegiatan berlangsung di Lapangan Presisi Ditlantas Polda Metro Jaya. Jumat (10/11/2023)

Dalam upacara tersebut dihadiri para Pejabat Utama Polda Metro Jaya dan diikuti oleh peserta upacara dari perwakilan masing-masing satuan kerja Polda Metro Jaya.

Dalam kesempatan itu Suyudi membacakan amanat dari Menteri Sosial Republik Indonesia.

Hari ini 10 November 2023 kita memperingati Hari Pahlawan, hari yang sangat bermakna bagi kehidupan kita Berbangsa dan Bernegara.” ucapnya.

Baca Juga :  Tanggul Kali Pemali Sekitar Benteng Hok Tek Bio Brebes Tergerus Air, Warga Khawatir Jebol Ketika Debit Air Tinggi.

Suyudi menjelaskan bahwa tema yang diusung pada hari Pahlawan Tahun 2023 ini adalah “Semangat Pahlawan Untuk Masa Depan Bangsa Dalam Memerangi Kemiskinan Dan Kebodohan” jelasnya.

Kemudian Suyudi mengungkapkan “Pahlawan adalah orang yang menonjol karena keberanian dan pengorbanannya dalam membela kebenaran serta mengutamakan kepentingan bangsa dan negara atas kepetingan kelompok dan atau diri sendiri.” ungkapnya.

“Para Pahlawan telah mengajarkan kepada kita bahwa: Kita bukan pecundang, kita tidak akan pernah rela untuk bersimpuh dan menyerah kalah. Sebesar apapun tantangan yang akan kita hadapi, dengan tangan mengepal dan dada menggelora.” tegasnya.

Baca Juga :  Road Show Pembagian Takjil Polsek Nongsa dalam Rangka Ramadhan 1446 H/2025 M di Wilayah Hukum Polsek Nongsa

Lanjut Kata Suyudi, “Bersyukur saat ini semangat untuk berantas kebodohan dan perangi kemiskinan dapat dilihat dan dirasakan denyutnya diseluruh pelosok Negeri tentunya semangat tersebut berasal dari nilai perjuangan para Pahlawan Bangsa di Tahun 1945.” imbuhnya.

Diakhir sambutanya Suyudi mengucpakan “Selamat Hari Pahlawan 2023, marilah kita panjatkan doa bagi para pahlawan yang gugur mendahului kita.”pungkasnya.

M.Irsyad Salim

Berita Terkait

Polresta Tanjungpinang Bongkar Sindikat Narkoba Internasional, 10 Kg Sabu Diamankan
Peduli Terhadap Warga, Kelurahan Baju Bodoa di Dampingi Bhabinkamtibmas Salurkan Bantuan Perlengkapan Bayi Kewarga Masembo
Angkringan Gratis Polres Brebes, Inovasi Layanan Untuk Pemudik
Kapolresta Tanjungpinang, Kombes Pol Hamam Wahyudi Bagikan Paket Keselamatan Laut dan Takjil kepada Warga
Dek Gam Desak Kapolda Kepri Tangkap Pengelola Kasino Baccarat di Bar NiNE STAGE
Kalapas Batam Yugo Indra Wicaksi Gelar Sosialisasi Grasi untuk Terpidana Hukuman Mati dan Seumur Hidup
Kabareskrim: Tim Sedang Turun Menyelidiki Kasus Teror Kepala Babi ke Kantor Tempo
Kapolri di Minta Turun ke Dabo Singkep Berantas Maraknya Aktivitas Tambang Pasir Ilegal
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 26 Maret 2025 - 22:16 WIB

Polresta Tanjungpinang Bongkar Sindikat Narkoba Internasional, 10 Kg Sabu Diamankan

Rabu, 26 Maret 2025 - 20:39 WIB

Peduli Terhadap Warga, Kelurahan Baju Bodoa di Dampingi Bhabinkamtibmas Salurkan Bantuan Perlengkapan Bayi Kewarga Masembo

Rabu, 26 Maret 2025 - 16:27 WIB

Angkringan Gratis Polres Brebes, Inovasi Layanan Untuk Pemudik

Rabu, 26 Maret 2025 - 11:56 WIB

Kapolresta Tanjungpinang, Kombes Pol Hamam Wahyudi Bagikan Paket Keselamatan Laut dan Takjil kepada Warga

Rabu, 26 Maret 2025 - 10:57 WIB

Dek Gam Desak Kapolda Kepri Tangkap Pengelola Kasino Baccarat di Bar NiNE STAGE

Berita Terbaru