Kapolda Kepri Pimpin Upacara Peringatan Hari Pahlawan ke 78 Tahun 2023

- Jurnalis

Jumat, 10 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

www.purnamanews.com|Batam Polda Kepulauan Riau menggelar Upacara Hari Pahlawan ke-78 mengangkat tema ″ semangat pahlawan untuk masa depan bangsa memerangi kemiskinan dan kebodohan″ yang dipimpin langsung oleh Kapolda Kepri Irjen Pol Drs. Tabana Bangun, M.Si. dihadiri Wakapolda Kepri, Pejabat Utama dan Personel Polda Kepri, di Lapangan Mapolda Kepri, Jumat (10/11/2023).

Dalam amanatnya, Kapolda Kepri Irjen Pol Drs. Tabana Bangun, M.Si. mengajak kita semua untuk bersama-sama menghadapi tantangan zaman modern, khususnya dalam memerangi kemiskinan dan kebodohan.

“Hari ini, kita tidak hanya mengenang masa lalu, tetapi juga menatap masa depan. Semangat pahlawan harus menjadi pendorong kita untuk bersatu menghadapi tantangan,” tegas Kapolda Kepri Irjen Pol Drs. Tabana Bangun, M.Si.

Baca Juga :  Membangun Harapan Baru di Tempat Baru: Pemindahan Warga Binaan Lapas Cilegon

Kekayaan alam Indonesia yang melimpah, seraya menegaskan bahwa pengelolaannya harus dilakukan dengan bijak. Kita memiliki tanah subur, laut yang melimpah, dan beragam mineral. Ini adalah anugerah, tapi juga tanggung jawab besar bagi kita untuk menjaga keberlanjutan sumber daya alam.

“Penghargaan terhadap nilai-nilai perjuangan para pahlawan pada 10 November 1945 menjadi sorotan utama. Semangat keberanian, pengorbanan, dan patriotisme harus terus menjadi semangat bagi generasi saat ini. Kita harus belajar dari pahlawan-pahlawan kita yang tidak pernah menyerah di hadapan segala rintangan.” Ujar Kapolda Kepri Irjen Pol Drs. Tabana Bangun, M.Si.

Baca Juga :  Parah ,diduga SMAN 17 bandar Lampung ,haruskan dana PIP buat mbayar uang komite

“Terakhir, mari kita berdo’a bersama untuk mendo’akan para pahlawan yang telah gugur, sebagai ungkapan penghormatan atas perjuangan mereka. Semoga perjuangan dan pengorbanan para pahlawan kita selalu menginspirasi kita untuk menjadi warga negara yang berbakti pada bangsa dan negara.” Tutup Kapolda Kepri Irjen Pol Drs. Tabana Bangun, M.Si.

 

Berita Terkait

Kepala sekolah SMAN 17 diduga menghindar dan tidak mau memberikan informasi yang di butuhkan publik
HOAKS! Postingan Mengatasnamakan Edo Tinta di Tanjungpinang
Wujudkan Keamanan Kondusif, Kalapas Cilegon, Kalapas Serang dan Karutan Serang, Pererat Kerja Sama dengan Polres Serang Kota
Iskandar Usman Al-Farlaky, S.H.I, M.SI Demi mewujudkan Disiplin ASN Dan Pelayanan Prima,Sidak Ke Beberapa Kantor Pemerintahan
Parah ,diduga SMAN 17 bandar Lampung ,haruskan dana PIP buat mbayar uang komite
Warga Batam Ultimatum Kapolda Kepri dan Pangdam 1/BB: Segera Tutup Semua Lokasi Perjudian atau Kami Laporkan ke Kabinet Merah Putih!
MEMPERERAT IMAN DAN KEBERSAMAAN DI LAPAS KELAS IIA CILEGON
PKBM Ummul Quro Tuntaskan Masyarakat Putus Sekolah
Berita ini 36 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 24 Maret 2025 - 12:36 WIB

Kepala sekolah SMAN 17 diduga menghindar dan tidak mau memberikan informasi yang di butuhkan publik

Minggu, 23 Maret 2025 - 19:13 WIB

HOAKS! Postingan Mengatasnamakan Edo Tinta di Tanjungpinang

Minggu, 23 Maret 2025 - 04:04 WIB

Wujudkan Keamanan Kondusif, Kalapas Cilegon, Kalapas Serang dan Karutan Serang, Pererat Kerja Sama dengan Polres Serang Kota

Sabtu, 22 Maret 2025 - 19:24 WIB

Iskandar Usman Al-Farlaky, S.H.I, M.SI Demi mewujudkan Disiplin ASN Dan Pelayanan Prima,Sidak Ke Beberapa Kantor Pemerintahan

Sabtu, 22 Maret 2025 - 17:28 WIB

Parah ,diduga SMAN 17 bandar Lampung ,haruskan dana PIP buat mbayar uang komite

Berita Terbaru