Personil Polsek Tempe Laksanakan Pendampingan Penyaluran Alquran Kepada 2 TPA di Salomenraleng

- Jurnalis

Minggu, 5 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wajo – Bhabinkamtibmas Polsek Tempe Polres Wajo Aipda Ahmad Irfanddi melaksanakan pendampingan penyaluran Al-Quran dan buku Iqra dari keluarga Ridjal Abdul Rasyid dan istri (alm. Khaerunnisa Ridjal) kepada pengurus TPA Nururrahim Bakke Orai dan TPA Arrahma bakke alau Kel. Salomenraleng. Minggu (05/11/2023)

Kapolsek Tempe AKP A.Muh Takdir mengatakan bahwa kegiatan ini dalam rangka kepedulian terhadap Generasi Qurani.

Baca Juga :  Kunjungan Kerja Hari ke-2, Kalapas Cilegon Apresiasi Dukungan Polres dalam Menjaga Keamanan

“semoga dengan Mushaf Al-Quran dan buku Iqro ini dapat membantu adik-adik kita dalam mempelajari dan membaca Al-Quran sehingga akan melahirkan generasi-generasi penghafal Quran ataupun Ahli Quran” Jelasnya.

Sementara pihak TPA menyampaikan terimakasih atas Al-Quran dan Buku Iqra yang telah diberikan.

Baca Juga :  FGD Jaga Desa, Wakajati Kepri Ingatkan Aparatur Desa Jaga Integritas

“Terimakasih kepada keluarga bapak Abdul Rijal dan yang telah menyalurkan Mushaf Al-Qur’an dan buku Iqro, Insyaa Allah ini sangat bermanfaat dan Insyaa Allah akan kami salurkan ke TPA TPA Nururrahim Bakke Orai dan TPA Arrahma” Pungkasnya

Berita Terkait

Pilih Paslon Bupati dan Wakil Bupati Serang yang berintegritas Intelectual Religius dan Bebas Dari Korupsi
Kasus Penggelapan Ignatius Apung: Pimpinan Organisasi Kepemudaan Ingatkan Media dan Masyarakat untuk Tidak Termakan Hoaks
Lapas Cilegon Ramaikan Bazar Murah Ramadhan, Dukung Program Pemasyarakatan
Lapas Cilegon Tegaskan Komitmen Transparansi dan Akuntabilitas dalam Entry Meeting Audit Ketaatan PB/JP,
Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban, Lapas Cilegon Bersama Aparat Gabungan Gelar Penggeledahan Kamar Hunian
Penyelundupan Barang Bekas Impor Marak di Tanjungpinang, Diduga KPK, APH, dan Bea Cukai Kongkalikong dengan Pengusaha
Direktur Pelayanan Tahanan dan Anak Beri Motivasi WBP di Safari Ramadan Lapas Cilegon
*Tim Reaksi Cepat Perlindungan Perempuan dan Anak : Dari Pelindung Menjadi Pemangsa, Oknum Kapolres Cabul, penghianatan Terbesar di tubuh Polri!*
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 14:24 WIB

Pilih Paslon Bupati dan Wakil Bupati Serang yang berintegritas Intelectual Religius dan Bebas Dari Korupsi

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:20 WIB

Kasus Penggelapan Ignatius Apung: Pimpinan Organisasi Kepemudaan Ingatkan Media dan Masyarakat untuk Tidak Termakan Hoaks

Selasa, 18 Maret 2025 - 18:50 WIB

Lapas Cilegon Ramaikan Bazar Murah Ramadhan, Dukung Program Pemasyarakatan

Senin, 17 Maret 2025 - 17:56 WIB

Lapas Cilegon Tegaskan Komitmen Transparansi dan Akuntabilitas dalam Entry Meeting Audit Ketaatan PB/JP,

Minggu, 16 Maret 2025 - 02:44 WIB

Tingkatkan Keamanan dan Ketertiban, Lapas Cilegon Bersama Aparat Gabungan Gelar Penggeledahan Kamar Hunian

Berita Terbaru